Suara.com - Pertandingan seru terjadi dalam partai Grup H antara Jepang melawan Senegal. Di babak pertama, kedua tim masih sama kuat dengan skor 1-1.
Jepang dan Senegal terlihat ngotot untuk menenang agar memastikan lolos dari fase grup, setelah di pertandingan sebelumnya kedua tim sama-sama meraih kemenangan. Maka tak heran bila sejak menit babak pertama ditiup, keduanya tim sama-sama menunjukkan permainan menyerang.
Senegal dari Afrika unggul secara fisik dan stamina. Permainan Senegal yang digalang Niang, Mane dan P. Ndiaye pun kerap merepotkan pertahanan Jepang. Namun Jepang selalu bermain disiplin dengan kepercayaan diri tinggi sehingga menyulitkan Senegal menembus pertahanan tim asuhan pelatih A. Nishino itu.
Namun pada menit ke-11 petaka terjadi untuk Jepang. Berawal umpan dari Wague dari sisi kanan pertahanan Jepang, pemain nomor 22 itu memberikan umpan kepada Sabay. Sabay menendang dengan keras dan bola diblok kiper Jepang, Kawashima. Sial, bola malah jatuh ke tubuh Sane dan mantul ke gawang. Gol, 0-1 untuk Senegal.
Tertinggal tak membuat Jepang melemah. Shinji Kaga dkk makin gencar memberikan serangan. Namun rapat dan kompaknya pertahanan Senegal membuat permainan Jepang tumpul di depan.
Pada menit ke-21 Niang kembali mendapat umpat dari Wague. Namun tendangan Niang masih lemah dan mampu diamankan kiper Jepang.
Peluang giliran terjadi untuk Jepang. Seorang bek Jepang mengirim umpang lambung kepada Nagatomo yang berada di sayap kiri. Meski diadang dua pemain Senegal, mantan pemain Inter Milan itu mampu meloloskan diri. Bola kemudian langsung disambar pemain depan Jepang, Takashi Inui. Inui menyepak bola dengan keras ke sisi kiri pertahanan Senegal dan tak mampu diamankan penjaga gawang K. N'Diaye. Kedudukan pun berubah menjadi 1-1.
Setelah gol penyeimbang dari Jepang, kedua tim tak mengendurkan serangan. Namun hingga babak pertama usai, skor tak berubah 1-1.
Susunan Pemain:
Jepang: E. Kawashima, H. Sakai, M. Yoshida, G. Shoji, Y. Nagatomo, G. Shibasaki, M. Hasebe, G. Haraguchi, S. Kagawa, T. Inui, Y. Osaka
Senegal: K. N'Diaye, M. Wague, K. Koulibaly, S. Sane, Sabaly, Gueye, Sarr, A. N'Diaye, P. Ndiaye, S. Mane, N. Niang.
Berita Terkait
-
Tanpa Klub, Takehiro Tomiyasu Tetap Diproyeksikan Tampil di Piala Dunia 2026
-
Terbongkar! Calon Pelatih Timnas Indonesia Bukan Pengangguran, Masih di Klub dan Timnas Negara Lain
-
Rusia Rancang Piala Dunia Tandingan, Peluang Timnas Indonesia Ikut Tampil
-
Hadapi Irlandia Utara, Gennaro Gattuso Pesimis Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Prediksi Inggris Bakal Berada di Grup Neraka Piala Dunia 2026, Haaland Cs Jadi Ancaman
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Jelang Persebaya vs Arema FC, Jose Gomes: Ini Derbi Terbesar yang Sesungguhnya!
-
Pincang! Liverpool Tanpa Florian Wirtz dan Bradley Lawan Nottingham Forest
-
Hansi Flick Siap Latih Lionel Messi jika kembali ke Barcelona
-
Indonesia Host FIFA Series 2026, Erick Thohir Puji Apresiasi Tanpa Henti FIFA
-
Tampil Jeblok, Jersijap Jepara Pecat Pelatih Mario Lemos
-
Jadwal Pertandingan Liga Italia 22-25 November 2025, Jay Idzes dan Emil Audero Main Kapan?
-
Final IFCPF Asia Oceania Cup 2025: Timnas Indonesia CP Siapkan Strategi Khusus Hadapi Iran
-
Disebut Cari Pelatih Murah untuk Timnas Indonesia, Ini Kata-kata PSSI
-
Breaking News! Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Kans Besar Lawan Juara Dunia
-
Bukan Batik Malaysia! Timur Kapadze Dapat Hadiah Batik Indonesia dari Sosok Ini