Suara.com - Di usianya yang masih muda, Nurhidayat Haji Haris sukses jadi pilihan utama lini belakang Bhayangkara FC. Berkat performa apiknya, pemain 21 tahun itu bahkan menjadi langganan di skuat Timnas Indonesia U-23.
Performa apik di atas lapangan itu membuat nama Nurhidayat meroket. Tak ayal ia pun kerap digosipkan dekat dengan seorang wanita yang selalu mendukung kariernya.
Dan kini, Nurhidayat nampaknya sudah tak jomblo lagi. Sebab pemain asli Makassar itu tengah menjalin hubungan asmara dengan seorang wanita cantik blasteran Arab bernama Sarah Ahmad Almusaiteer.
Kendati kepergok sudah menjalin hubungan serius, keduanya seperti masih malu-malu mengumbar hubungan mereka di media sosial. Sebab di akun Instagram masing-masing tak ada foto berdua.
Namun baru-baru ini Nurhidayat sukses membuat publik heboh. Melalui insta storynya, ia mengunggah ulang ungkapan rindu Sarah Ahmad yang harus menjalin hubungan jarak jauh (LDR) akibat wabah virus corona.
Dalam pernyataannya, Sarah Ahmad sudah tak kuat jauh-jauhan. Dan ia ingin wabah ini segera berlalu.
Nah, penasaran dengan sosok Sarah Ahmad Almusaiteer? Berikut dirangkum empat potret cantik wanita blasteran Arab tersebut.
Nggak salah pilih emang Nurhidayat
Lirikannya bikin susah berpaling
Baca Juga: Pesona Merche Romero, Si Seksi Eks Pacar Ronaldo yang Jarang Disorot
Cantik banget ya kalau pakai hijab
Hmmm, senyumanmu loh
Berita Terkait
-
Radja Nainggolan Diincar Klub Super League, Comeback ke Indonesia?
-
Spaso Maafkan Aksi Emosional Rafael Struick: Kamu Masa Depan Sepak Bola Indonesia
-
Gelandang Brasil Ungkap Rahasia Performa Apik Persija Jakarta Saat Bermain di Rumah Sendiri
-
Allano Lima Bersinar di GBK, Bahas Dukungan Jakmania, dan Malam Emosional Bersama Persija
-
Jordi Amat Cetak Gol Indah Saat Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Singgung Kondisi Istri
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Manchester United Tersingkir di Piala FA Usai Dipermalukan Brighton 1-2
-
Gol Justin Hubner Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan Dramatis Lawan Go Ahead Eagles
-
Rizky Ridho Siap Balas Dendam ke Persib Bandung: Kami Tunggu di Jakarta
-
Kevin Diks Cetak Gol Penalti Bawa Monchengladbach Menang Telak 4-0 Atas Augsburg di Liga Jerman
-
Inter Milan vs Napoli: Chivu Percaya Pemain Muda, Zielinski dan Bisseck Disiapkan Jadi Starter
-
Isu Panas di Old Trafford: Bruno Fernandes Bakal Ikuti Jejak Ruben Amorim?
-
Jelang Inter Milan vs Napoli, Hakan Calhanoglu Ungkap Pernyataan Mengejutkan
-
Viral Emosi Thom Haye di Laga Persib vs Persija, Ungkap Kesedihan hingga Terima Ancaman Kematian
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
-
Kata-kata Beckham Putra Usai Bikin Persija Jakarta Menangis di GBLA