Suara.com - Masa depan Shayne Pattynama semakin menemui titik terang setelah dikabarkan segera merapat ke salah satu raksasa Asia Tenggara, Buriram United.
Pemain Timnas Indonesia berusia 26 tahun itu saat ini berstatus bebas transfer usai kontraknya diputus oleh klub Belgia, KAS Eupen.
Beberapa klub disebut meminati Shayne, termasuk dua klub Liga 1, yakni Persib Bandung dan Bhayangkara FC.
Namun, belakangan nama Buriram United muncul sebagai kandidat kuat destinasi berikutnya bagi bek berdarah Maluku tersebut.
Buriram memang sedang mencari pengganti Dion Cools, bek Malaysia yang baru saja hijrah ke klub Jepang, Cerezo Osaka.
Situasi ini membuat peluang Shayne bergabung dengan klub raksasa Thailand itu makin besar.
Rumor makin menguat karena Shayne dan keluarganya dikabarkan sudah berada di Bangkok untuk menyelesaikan proses administrasi transfer.
Jika resmi bergabung, maka Shayne akan menyusul dua kompatriotnya di Liga Thailand, yakni Asnawi Mangkualam dan Pratama Arhan.
Asnawi saat ini membela Port FC, sementara Arhan bergabung dengan Bangkok United.
Baca Juga: Thom Haye Deal dengan Klub Liga Jepang?
Dengan bergabungnya Shayne, kekuatan pemain Indonesia di Liga Thailand pun semakin solid.
Buriram United sendiri merupakan salah satu klub paling sukses dan stabil di Asia Tenggara dalam satu dekade terakhir.
Keputusan Shayne pindah ke Thailand juga dinilai strategis untuk menjaga performanya di level tinggi dan tetap kompetitif di Timnas.
Selain Shayne, sejumlah pemain Indonesia lainnya masih belum punya klub, termasuk Thom Haye, Justin Hubner, dan Rafael Struick.
Kondisi ini membuat pergerakan Shayne ke Buriram terlihat lebih cepat dan proaktif dibanding rekannya sesama diaspora.
Jika transfer ini terealisasi, maka ini akan jadi pengalaman perdana Shayne bermain di Asia Tenggara.
Berita Terkait
-
Thom Haye Deal dengan Klub Liga Jepang?
-
Tak Hanya Soal Taktik, Ini Sisi Lain Simon Tahamata di Balik Layar Timnas Indonesia U-23
-
Masuk List Calon 11 Pemain Terbaik AFC, Bagaimana Kiprah 5 Penggawa Indonesia di Ronde Ketiga?
-
Selamat Ulang Tahun ke-49 Patrick Kluivert
-
Tiba di Thailand, Shayne Pattynama Dilaporkan Gabung Buriram United
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Manchester City Sodorkan Rp1,7 Triliun untuk Arda Guler, Real Madrid: Gak Dijual!
-
Thom Haye Nyaman Diasuh Bojan Hodak, Cocok jadi Pelatih Timnas Indonesia?
-
Ivar Jenner Geleng-geleng Jadi Calon Penerus Jay Idzes
-
Ivar Jenner Dipastikan Bela Timnas Indonesia di SEA Games 2025 dengan Marselino Ferdinan
-
Ivar Jenner Angkat Tangan, Belum Tahu Bisa Tampil di SEA Games 2025 Atau Tidak
-
Menang Dramatis atas Hungaria, Irlandia Melaju ke Play-off Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Gianluigi Donnarumma Bongkar Penyebab Utama Gawangnya Dibobol 4 Kali
-
Ibrahima Konate Gerah Diserang Fans Liverpool: Mereka Tidak Tahu Detailnya
-
Marselino Ferdinan Bela Timnas Indonesia di SEA Games 2025
-
Siapa Winger Terbaik Premier League Musim Ini? Mohamed Salah atau Bukayo Saka