- Ribuan warga Indonesia dari berbagai kota di Arab Saudi serta negara tetangga seperti Qatar dan Bahrain siap datang ke Jeddah
- Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026 ini diprediksi menjadi salah satu laga paling ramai disaksikan oleh diaspora Indonesia di Timur Tengah
- Pakar olahraga Arab, Abdulaziz Al-Ghayyamah dan Ibrahim Al-Anqari, menilai pertandingan melawan Indonesia tidak akan mudah.
Dalam program olahraga Fi 90, Al-Ghayyamah menekankan bahwa hasil imbang tidak lagi bisa diterima. Menurutnya, tim-tim Asia kini menunjukkan perkembangan signifikan, sementara penampilan skuad Al-Akhdar cenderung menurun.
“Seharusnya pelatih Herve Renard menempatkan setiap pemain pada posisi terbaiknya. Percobaan taktis di pertandingan seperti ini bisa berakibat fatal,” ujar Al-Ghayyamah dilansir dari al-marsd
Selain itu, ia menyoroti kurangnya jam terbang beberapa pemain yang jarang tampil reguler di klub masing-masing.
Hal ini, lanjutnya, berdampak langsung pada konsistensi dan performa timnas.
Al-Ghayyamah pun menekankan pentingnya pemain berpengalaman untuk mengambil tanggung jawab dan tampil maksimal di laga nanti.
“Ini bukan pertandingan yang bisa dibagi dua. Arab Saudi harus menyelesaikannya lebih awal tanpa menunggu perhitungan atau peluang lain,” tegasnya.
Sementara itu, pundit Arab Ibrahim Al-Anqari memberikan peringatan keras kepada Herve Renard.
Ia mengingatkan bahwa laga menghadapi skuad Garuda tidak akan berjalan mudah, bahkan menyebutnya sebagai “pertandingan yang sangat sulit.”
Dalam tayangan program olahraga populer Action Ma’a Waleed, Al-Anqari menegaskan bahwa Timnas Indonesia bukan lagi lawan yang bisa diremehkan. Menurutnya, performa dan semangat tim besutan Patrick Kluivert dalam beberapa tahun terakhir membuat mereka layak diwaspadai.
Baca Juga: Bentrok Persib di Jeddah! Frans Putros Tantang Empat Rekan Klub di Timnas Indonesia
“Pertandingan ini akan sangat sulit. Arab Saudi harus berhati-hati saat menghadapi Indonesia, tapi juga jangan sampai berlebihan dalam kekhawatiran,” ujar Al-Anqari dilansir dari al-marsd.
Tag
Berita Terkait
-
Bentrok Persib di Jeddah! Frans Putros Tantang Empat Rekan Klub di Timnas Indonesia
-
Persaingan Panas 4 Kiper Timnas Indonesia Jelang Hadapi Arab Saudi, Intip Statistiknya
-
Cieeee... Nadeo Argawinata Bikin Patrick Kluivert Senyam-senyum
-
Timnas Indonesia Diremehkan, Diprediksi Jadi Juru Kunci di Bawah Arab Saudi dan Irak
-
Ole Romeny Dapat Pelajaran Berharga Gara-gara Cedera di Piala Presiden 2025
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Resmi! Kata-kata Liam Rosenior Usai Dikontrak Chelsea Hingga 2032
-
Pelaku Cuma Ditegur, Ini Klarifikasi Kafi FC soal Tendangan Kung Fu Liga 4 Yogya
-
Sassuolo vs Juventus: Dear Jay Idzes, Hati-hati dengan Mesin Gol Si Nyonya Tua Ini
-
Paul Scholes Peringatkan Man United Jangan Rekrut Enzo Maresca, Kenapa?
-
Data Menyedihkan di Balik Ruben Amorin Dipecat Manchester United, Parah Sih...
-
Calon Pelatih Chelsea Liam Rosenior: Pengagum Sir Alex Ferguson, Peniru Jurgen Klopp
-
Komentar Tidak Biasa Pelatih Asal Malaysia Soal John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Cerita John Herdman Kena Maki Eks Pelatih Lionel Messi
-
Horor Menit 73 Liga 4 DIY: Tendangan Kung Fu Leher Disasar, Wasit Tutup Mata
-
Ngeri! Anggota FBI Pantau Laga Maroko vs Kongo di Piala Afrika 2025, Mau Nyulik Siapa?