Suara.com - Mengenakan kemeja putih dan celana jeans, pemeran sinetron Nikita Purnama Willy atau Nikita atau Niki (19) tampak cantik dengan makeup tipis menuju Tempat Pemungutan Suara (TPS) 044 di Komplek AU Waringin Permai, Jati Waringin, Jakarta Timur.
Peraih tiga penghargaan Artis Terfavorit di ajang Panasonic Gobel Awards ini memilih berjalan kaki ke TPS yang hanya berjarak sekitar 100 meter dari rumahnya. Ia pun menolak dipayungi asistennya walau "disengat: cahaya matahari yang cukup terik.
"Nggak usah, deket kok," kata Niki kepada sang asisten.
Sesampainya di lokasi TPS, Nikita mendapat perlakuan yang sama dengan para calon pemilih lainnya. Kekasih pemain Timnas sepak bola Diego Michiels ini ikut antre dan menantikan namanya disebut untuk mencoblos.
Ketika antre dipintu TPS banyak para calon pemilih meminta Niki untuk foto bersama. Niki pun melayani penggemar dengan senang hati.
Petugas Tempat Pemungutan Suara(TPS) pun ternyata tak ingin melewatkan kesempatan emas untuk berfoto bersama dengan aktris beken itu. Niki usai menyelupkan ujung jarinya ke botol tinta, petugas TPS pun foto bareng dengannya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Album Legendaris Padi Reborn Bakal Dirilis dalam Bentuk Piringan Hitam
-
Sinopsis The Running Man, Aksi Seru Glen Powell Jadi Tumbal Hiburan Brutal
-
8 Film Adaptasi Video Game Terbaik, Silent Hill hingga Mario Bros
-
Olski Comeback! Single Baru Jadi Obat Rindu Penggemar
-
Kisah Penyair Legendaris Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang' Bakal Diangkat ke Layar Lebar
-
Bocoran Geng Bridesmaid Pernikahan Taylor Swift dan Travis Kelce: Ada Gigi Hadid dan Selena Gomez
-
Ji Chang Wook Ungkap Perbedaan Aktingnya di Fabricated City dan The Manipulated
-
Film Terbaru Ernest Prakasa Lupa Daratan Singgung Kehidupan Artis Papan Atas
-
Amanda Manopo Siap Tanggung Hidup Kenny Austin Jika Karier Suami Seret
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Don't Call Me Ma'am, Kisah Pahit Manis Persahabatan di Usia 40-an