Suara.com - Putri Aisyah Aminah, istri dari Ustaz Al Habsyi, dipanggil penyidik Polda Metro Jaya pada Rabu (31/5/2017).
Pemanggilan ini terkait laporan mantan asisten rumah tangganya, Asti Damayanti, dengan dugaan pasal pencurian dengan kekerasan.
Menurut Vidi Galenso Syarie, kuasa hukum Putri, kliennya memenuhi panggilan penyidik dengan didampingi keluarga besarnya untuk memberi dukungan dan semangat.
"Dia (putri) siap. Sebagai warganegara yang baik dia pasti datang. Ini sudah dijalan, sebentar lagi sampai," ujar Vidi Galenso Syarief, kuasa hukum Putri di Bareskrim Polda Metro Jaya, Rabu (31/5/2017).
Asti melaporkan Putri ke Polda Metro Jaya pada 24 Maret 2017 dengan didampingi pengacara Abu Sofyan.
Putri pernah memberikan klarifikasi bahwa dia merebut ponsel dari tangan Asti karena telah merekam dirinya tanpa mengenakan hijab.
Asti juga mengklaim saat itu merekam Putri untuk kejutan ulang tahun kepada anak majikannya itu.
“Tentang rekaman bu Putri yang enggak pakai hijab, saya ngerekam kan buat pas kejutan anak-anak ulang tahun untuk habib karena habib lagi di luar kota,” kata Asti di Polda Metro Jaya saat itu.
Warganet banyak yang menduga laporan Asti itu untuk menjatuhkan pihak Putri yang telah menggugat cerai Al Habsyi di Pengadilan Agama Jakarta Timur.
Baca Juga: Al Habsyi Belum Tanggapi Gugatan Istri di Persidangan, Kenapa?
Selain itu, warganet juga melihat ada yang ganjil karena tak mungkin Asti, seorang asisten rumah tangga, bisa menyewa seorang pengacara.
Namun, Abu Sofyan menganggap hal itu cuma kebetulan saja. "Kebetulan saja ini berbarengan."
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
Terkini
-
Deretan Pemain Film Whats Up with Secretary Kim? Versi Indonesia
-
Netizen Dikit-Dikit Ajak Boikot, Kini Malam 3 Yasinan Film Hamish Daud Jadi Sasaran
-
Kritik Keras Kunto Aji Usai Soeharto Jadi Pahlawan: Zaman Edan!
-
Kini Jadi Pahlawan Nasional, Berikut Deretan Film yang Berkisah Tentang Soeharto
-
Disuruh 'Tebalkan Dompet' Usai Pisah, Sabrina Chairunnisa Tegaskan Biasa Beli Apapun Sendiri
-
Jadi Relawan di Yordania, Nabilah Eks JKT48 Sempat Dilarang Ayah
-
Ariel NOAH Cs Geruduk DPR, Minta Polemik UU Hak Cipta Tak Berlarut-larut
-
Fahmi Bo Diperbolehkan Pulang Usai Jalani Operasi Batu Empedu, Ucapkan Terima Kasih kepada Perawat
-
Live dari Dalam Penjara, Nikita Mirzani Kembali Edukasi soal Skincare
-
Nabilah Eks JKT48 Jadi Relawan ke Yordania, Sempat Dicurigai Bawa Sajam