Suara.com - Presenter Deron Eka alias Reza Bukan ditangkap polisi terkait kasus narkoba di rumahnya, Cengkareng, Jakarta Barat pada Sabtu (30/6/2018) dini hari.
Sebelum melakukan penangkapan, petugas lebih dulu membuntuti Reza dari tempat syuting.
Rupanya, saat itu Reza diantar pulang oleh presenter Farid Aja. Kebetulan, mereka baru saja memandu sebuah acara di stasiun televisi.
"Setelah baca berita dari media bahwa penangkapan terjadi sekitar jam 1-an, itu berarti pas Reza aku anter pulang," kata Farid dalam sambungan telepon di acara Pagi Pagi Pasti Happy, Senin (2/7/2018).
Farid mengatakan, tiap ada job bareng, dia memang selalu menjemput dan mengantar pulang Reza.
"Mungkin kondisinya setelah (Reza) turun (dari mobil) saat itu lah ditangkap," ujar Farid.
Farid sendiri baru tahu penangkapan Reza setelah dikirimi screenshot artikel sejumlah media online. Dia sampai menangis ketika mendengar kabar itu.
"Kita sekeluarga otomatis langsung menangis," ujar Farid Aja.
Baca Juga: Model Iklan Ini Gelendotan Manja ke Siti Badriah, Pacar Baru?
Dalam penangkapan di rumah Reza, petugas mengamankan barang bukti berupa sabu seberat 0,19 gram dan tiga alat hisapnya.
Kepada penyidik, Reza Bukan mengaku sudah memakai sabu sejak 2014. Tujuannya, untuk menghilangkan stres.
Berita Terkait
-
Onadio Leonardo 'Dikirim' Rehabilitasi Narkoba 3 Bulan, Polisi: Ada Keinginan Sembuh dan Menyesal
-
Dapat 'Restu' BNN usai Ditangkap Kasus Narkoba, Onad Bakal Direhab di Sini
-
Alasan Onad Pakai Narkoba Akhirnya Terungkap, Pengajuan Rehab Bakal Dikabulkan?
-
Onadio Leonardo Kasus Narkoba, Beby Prisillia: Kamu Bukan Penjahat, Cuma Bodoh
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Tak Banyak Bicara, Mertua Once Mekel Ternyata Pernah Ngeband Bareng Ahmad Albar
-
Once Mekel Beberkan Kronologi Meninggalnya Ayah Mertua, Sempat Cuci Darah
-
Kakak Raisa Andriana Bagikan Kondisi Terkini Ibunya yang Sakit, Sematkan Pesan Pilu
-
Viral Yai Mim Ngaku Wali Allah dan Sebut Orang Jawa Keturunan Rasulullah
-
Dibantah Teman Sabrina Alatas, Raisa Pernah Ngode soal Pinterest dan Memasak
-
Kini Diduga Putus, Jefri Nichol dan Ameera Khan Dulu Punya Kebiasaan Teleponan Berhari-hari
-
Jadi Korban Hoaks, Eko Patrio Tetap Dihukum: Ini 5 Poin Kesalahan Fatalnya Menurut MKD
-
Mantan Istri Ardhito Pramono Bikin Konten Suami Gay, Langsung Klarifikasi Usai Viral
-
Sayembara Logo Projo Ramai Antusias dari Warganet, Hasilnya di Luar Dugaan
-
Baru Gugat Cerai Hamish Daud, Raisa Sudah Kangen dengan Pria Lain