Suara.com - Rumah tangga pasangan Pablo Benua dan Rey Utami tengah di ujung tanduk. Sang pengacara mengungkap masalah sebenarnya dari pasangan yang telah dikaruniai tiga anak ini.
Menurut pengacara Pablo Benua dan Rey Utami, Razman Arif Nasution, retak rumah tangga kliennya semua bermula dari masalah materi.
Razman Arif Nasution mengaku baru saja bertemu dengan Rey Utami dan Pablo benua di tahanan. Dari pertemuan itu, Rey dan Pablu curhat dan saling menyalahkan.
"Pablo merasa, Rey sebagai istri kurang menghormatinya. Sementara menurut Rey, berawal dari sebuah pekerjaan yang menurutnya Pablo tidak profesional dalam menjalankan pekerjaan ini. Nah ini memang ada sangkut pautnya dengan materi," kata Razman Arif Nasution, saat dihubungi melalui sambungan telepon, Selasa (11/8/2020).
Dari cekcok tersebut, Pablo Benua marah dan tersinggung hingga akhirnya menulis sebuah pernyataan di Instagram.
Kondisi tersebut pun tak meredaka suasana. Malah kara Razma Arif Nasution, ia mencium gelagat kalau setelah Rey Utami bebas dari penjara, artis yang kini berhijab itu akan menggugat cerai Pablo.
"Karena bahasa dia (Rey Utami) begini, 'gini bang saya tidak mikir yang lain lain sekarang, yang penting saya dua bulan lagi keluar, nah setelah itu saya baru memikirkan yang lain'. Saya menangkap dari bahasa itu seolah-olah kalau dia bebas sepertinya dia akan menggugat cerai," ujar Razman Arif Nasution.
Sebagai pengacara dari kedua belah pihak, Razman Arif Nasution sudah berusaha untuk mendamaikan keduanya. Tapi kata Razman, seandainya Rey Utami ngotot untuk bercerai, Pablo Benua hanya bisa pasrah.
"Tapi kalau Rey pada akhirnya akan memasukan gugatan cerai apa boleh buat, saya harus bantu Pablo," ucap Razman.
Baca Juga: Bebas dari Bui, Rey Utami Langsung Gugat Cerai Pablo Benua?
Berita Terkait
-
Kisruh Kepemimpinan PAI, Pablo Benua Klaim Kepengurusan Rey Utami Sah
-
Pablo Benua dan Istri Dilaporkan ke Bareskrim, Kasus Apa?
-
Sempat Didekati Sosok Artis, Lisa Mariana Pilih Mundur: Dia Kere!
-
Lisa Mariana Tuai Kecaman karena Pede Ngobrol di Podcast sambil Merokok
-
Lisa Mariana Beberkan Alasan Minta Bayaran Rp 150 Juta Buat Tampil di Podcast Pablo Benua
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
Terkini
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan
-
Kisah Paradoks Bucek Depp: Putus Sekolah di SMA, Ternyata Jadi Guru Selama 24 Tahun