Suara.com - Artis Nikita Mirzani kembali pamer kemesraan dengan Dimas Beck. Hal itu terlihat dalam unggahannya di Instagram pada Rabu (7/4/2021).
Di situ tampak keduanya bikin konten TikTok dengan backsound lagu milik NOAH, Menghapus Jejakmu. Mereka menirukan adegan populer dalam video klip lagu tersebut.
Sampai akhirnya, Nikita Mirzani dan Dimas Beck bertatapan manis. Tak lupa mereka juga mengakhirinya dengan pelukan mesra.
"Carilah orang yang menghargaimu apa ada nya," tulis Nikita Mirzani sebagai caption.
Tak menunggu lama, postingan itu langsung banjir komentar dari para netizen. Satu di antaranya datang dari Dinar Candy.
DJ seksi mengingatkan sejoli itu soal cemburu. Entah ditunjukkan buat Nikita Mirzani ataupun Dimas Beck perkataan itu.
"Nanti ada yang cemburuuu," kata Dinar Candy di kolom komentar.
Sontak saja pernyataan Dinar Candy itu langsung direspons oleh netizen lainnya.
Baca Juga: Hotma Sitompul Dilaporkan Istri, Miss Eco Indonesia Tak Bisa Bahasa Inggris
"Kak Dinar biarin ada yang cemburu wkwkwk tapi yuyur ya kak ini bener-bener adem di liatnya. Gimana tidak, kak @nikitamirzanimawardi_172 yang super duper nggak bisa diam terus disandingkan dengan yang kalem kek @dimasbeck Masya Allah," ujar @mardikawtiarifanny.
"Saposeeee yang cemburu Dinar. Coba jelaskan di sini," timpal @kevingianniinara.
"@dinar_candy Luna Maya kah?" tambah @ummiopaldanqilla.
"@dinar_candy suka menggiring opini. Mancing-mancing deh," imbuh @auliyafitriyaa.
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Lisa Mariana Bongkar Perempuan Inisial S yang Diduga Jadi Simpanan RK, Bukan Aura Kasih?
-
Viral Lagi Pengakuan Dinar Candy dan Lisa Mariana: Sosok S Diduga Simpanan Ridwan Kamil
-
Selain Davina Karamoy, Deretan Artis Ini Juga Sempat Terseret Rumor Menjadi Sugar Baby
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Beauty in the Beast: Drakor Baru Moon Sang Min di Netflix, Lomon Jadi Manusia Serigala
-
Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Jelaskan Kondisinya
-
'Rezeki Anak Saleh' Sindiran Pandji Pragiwaksono soal Tambang yang Bikin NU dan Muhammadiyah Murka?