Hal ini menimbulkan spekulasi bahwa unggahan Ahmad Dhani sebelumnya mengandung unsur politik yang sensitif.
Meski demikian, sikap Ahmad Dhani yang tetap mengunggah ulang foto lain yang menunjukkan kerusakan hutan tetap dipandang sebagai langkah berani.
Sejumlah warganet juga menantikan respons dari pemerintahan baru di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto.
Mereka berharap ada langkah konkret yang diambil untuk menghentikan eksploitasi alam yang merusak kawasan Raja Ampat.
“Ditunggu ketegasan pak Prabowo terhadap Mulyono dan the genk, khususnya Bahlil,” tulis salah satu pengguna Instagram, merujuk pada dugaan keterlibatan sejumlah pejabat dalam kasus pertambangan ini.
Sementara itu, banyak pula netizen yang mengaku lega karena Ahmad Dhani akhirnya menyuarakan pendapatnya terkait isu ini.
Sebagai figur publik yang memiliki pengaruh besar, suara Dhani dinilai mampu menggugah perhatian masyarakat lebih luas.
“Akhirnya speak up,” komentar salah satu warganet.
Namun, isu kerusakan lingkungan akibat tambang nikel ternyata tak hanya terjadi di Raja Ampat.
Baca Juga: 7 Potret Artis Indonesia Liburan ke Raja Ampat, Ada yang Fobia Pesawat
Beberapa warganet mengingatkan bahwa daerah lain juga mengalami nasib serupa.
“Kejauhan di Raja Ampat. Di Banyuwangi dekat wisata Pulau Merah sudah duluan dibuat tambang,” tulis seorang pengguna.
Aktivitas tambang nikel yang merusak lingkungan menjadi perhatian banyak pihak akhir-akhir ini.
Raja Ampat sebagai kawasan konservasi laut dan darat yang dikenal dunia karena keindahannya, kini mulai terancam karena eksploitasi sumber daya alam yang tak terkendali.
Pemerintah daerah maupun pusat diharapkan segera mengambil tindakan tegas terhadap pihak-pihak yang terbukti merusak lingkungan.
Masyarakat sipil, aktivis lingkungan, hingga tokoh publik seperti Ahmad Dhani kini mulai turut menyuarakan keprihatinan mereka.
Berita Terkait
-
7 Potret Artis Indonesia Liburan ke Raja Ampat, Ada yang Fobia Pesawat
-
Melanie Subono: Ribuan Kasus Raja Ampat Belum Terungkap, Indonesia Darurat Perampasan
-
Saat Kristo Immanuel Parodikan Cara Pemerintah Rusak Lingkungan
-
Eks Presenter Jejak Petualang Kecam Kampanye Save Raja Ampat Pakai Foto Sesat
-
Melanie Subono: Tambang Ada Cara dan Aturannya!
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Curhat Pilu Lula Lahfah ke Keanu Agl Sehari Sebelum Meninggal Dunia: Gue Takut Banget
-
Dispatch Ungkap Rahasia Cha Eun Woo Hindari Pajak Rp230 Miliar, Semua Anggota Keluarga Terlibat
-
Nyesek! Keanu Agl Bongkar Rencana Bareng Lula Lahfah Bulan Depan
-
Momen Haru Wendy Walters di Pemakaman Lula Lahfah, Unggah Foto Kenangan di IG
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"