Suara.com - Aktris muda berbakat, Tissa Biani, resmi melebarkan sayapnya ke dunia tarik suara.
Kekasih Dul Jaelani ini akhirnya merilis sebuah album mini atau EP yang diberi judul "Apakah Kita?".
Langkah ini menandai keseriusan Tissa dalam bermusik, sebuah mimpi yang sempat tertunda selama lima tahun.
Perjalanan musiknya sebetulnya sudah dimulai sejak 2019 silam.
Saat itu, ia sempat merilis lagu bersama band Element Reunion di bawah naungan label musik milik Raffi Ahmad.
"Jadi, pertama kali aku rilis lagu itu sebenarnya dari tahun 2019. Waktu itu aku rilis bareng sama band Element Reunion di label Raffi Ahmad, Rans Entertainment, eh Rans Music," kata saat diwawancarai di kawasan Gunawarman, Jakarta, Rabu, 20 Agustus 2025.
Namun, kesibukannya di dunia seni peran membuatnya harus vakum sementara dari industri musik.
Aktris berusia 22 tahun ini mengaku dalam lima tahun terakhir lebih memfokuskan diri pada kariernya di dunia perfilman.
"Nah dari situ tuh, aku sempat vakum dulu tuh dari dunia tarik suara. Karena aku jujur di 5 tahun terakhir memang lagi fokus banget di film, mulai dari syuting-syutingnya, segala macem. Aku lebih milih main job aku di perfilman," tuturnya.
Baca Juga: Film Panggil Aku Ayah Bikin Penonton Banjir Air Mata, Sebuah Rollercoaster Emosi yang Wajib Dicoba
Titik baliknya terjadi pada tahun 2022, ketika ia mendapat tawaran dari salah satu label musik terbesar di Indonesia.
Tanpa berpikir panjang, Tissa langsung menerima pinangan dari Trinity Optima Production yang ia anggap sebagai kesempatan emas.
"Tiba-tiba tahun 2022, aku ditawarin untuk masuk label Trinity. Wah, ini menurutku salah satu kesempatan yang besar banget gitu, masuk label besar yang naungi banyak artis-artis ternama juga. Aku nggak mikir dua kali, langsung yes," jelas Tissa.
Meski begitu, ia harus pintar membagi waktu antara akting dan musik, sehingga awalnya hanya bisa merilis beberapa single.
Kesempatan untuk menggarap mini album akhirnya datang pada tahun 2024 ketika ia memiliki waktu luang selama tiga bulan dari jadwal syuting.
Waktu tersebut dimanfaatkannya secara maksimal untuk proses kreatif, mulai dari workshop hingga rekaman.
Berita Terkait
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
8 Film Tissa Biani di 2025, Ada yang Nyaris Raih 10 Juta Penonton
-
Maia Estianty Dihujat karena Tampak Cuek, Dul Jaelani Justru Nangis Tahu Alyssa Daguise Hamil
-
Dul Tetap Kalem di Tengah Gosip Perceraian Ahmad Dhani dan Mulan Jameela
-
Jadi Ikon Festival Nyanyian Anak Negeri, Dul Jaelani Jadi Saksi Munculnya Bakat Baru Generasi Muda
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Diterpa Isu Terlantarkan Anak Kandung, Denada Posting Momen Mengharukan
-
Telan Biaya Rp85 Miliar, Papa Zola The Movie Janjikan Kualitas Visual Sekelas Hollywood
-
Heboh Riders Fajar Sadboy Minta Alphard Hingga Dior, Asli atau Settingan?
-
Alasan Netflix Tak Hapus Mens Rea Pandji Pragiwaksono Meski Ada Laporan Polisi
-
Geram Fisik Anaknya Dibully Buntut Mens Rea, Istri Pandji Pragiwaksono Ancam Lapor Polisi
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Hubungannya dengan Tompi, setelah Kena Kritik Sang Dokter Bedah
-
Film Surat ke-8 Angkat Potret Gap Generasi Lewat Akting Aurora Ribero dan Arief Didu
-
Sinopsis How to Become a Tyrant di Netflix: Membongkar "Buku Panduan" Diktator Paling Kejam
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV