Suara.com - Lisa Mariana masih terjerat kasus dengan Ridwan Kamil, namun kini dirinya sudah bahagia dengan pasangan barunya.
Terbaru, Lisa pemer video mengenakan baju pengantin dengan Andri Aan, sang kekasih hati yang baru beberapa bulan dipacarinya.
Dalam video itu, mereka bak pasangan pengantin yang berbahagia.
Lisa juga memamerkan cincin berlian di jari manisnya pemberian dari sang kekasih.
"Di mataku kamu itu wanita yang hebat, kamu wanita yang baik, aku kagum sama kamu," ucap Andri sambil menatap manis Lisa.
Kemudian ada beberapa foto berdua mereka pamer cincin hingga pose bak pengantin.
"Di hari yang spesial ini kita persembahkan lagu "Cinta Tanpa Nama". Lagu yang bercerita tentang hubungan tanpa status. Saat bersama, rasanya penuh sayang… tapi di luar, seakan tak ada apa-apa," tulis Lisa pada Kamis, 25 September 2025.
Namun tak diketahui apakah Lisa dan Andri menikah atau hanya gimmick untuk lagu baru itu.
Baca Juga: Lisa Mariana Ngotot Tes DNA Ulang, Ridwan Kamil Tolak Mentah-mentah
Lisa hanya mengucapkan terima kasih atas ucapan selamat atau netizen yang kepo tentang pernikahannya itu.
Tanpa penjelasan lebih lanjut, Lisa mengunggah video kedua saat pamer makeup pengantinnya habis Rp50 juta.
Dia menyebut jargon 'ani-ani no, istri sah yes' sambil pamer cincin berlian.
Namun banyak netizen yang tak yakin jika Lisa menikah lagi dengan Andri.
Kebanyakan menuding keduanya memanfaatkan momen untuk merilis lagu baru.
Apalagi baru-baru ini, pengacara pihak Ridwan Kamil mengungkapkan kondisi rumah tangga kliennya.
Berita Terkait
-
Belum Periksa RK usai 200 Hari Rumah Digeledah, KPK Pilih Fokus Korek Ucapan Lisa Mariana, Mengapa?
-
Lisa Mariana Ungkit Sejumlah Perempuan Lain yang Terima Uang dari RK, KPK: Sampaikan ke Penyidik
-
Pengacara Beberkan Kondisi Rumah Tangga Ridwan Kamil-Atalia Terkini: Mengalami Kerusakan!
-
Ridwan Kamil Ogah Damai, Klaim Rumah Tangga dengan Atalia Praratya Rusak Gegara Lisa Mariana
-
Lisa Mariana Teriak-Teriak Usai Gagal Damai dengan Ridwan Kamil: Gue Pakai Baju Oranye Gak Apa!
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Dijebak Kru yang Ternyata Intel BNN, Detik-Detik Andika Kangen Band Ditangkap
-
Dituduh Provokasi, Putri Delina Pamer Bukti Dimaki Pendukung Azizah Salsha Saat Padel Wars
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Raisa Akrab dengan Ariana Grande di Premiere Film Wicked: For Good, Bawa Oleh-Oleh Buat Zalina
-
6 Potret Tom Felton Kembali Jadi Draco Malfoy di Broadway, Emosional!
-
Tak Malu Tunjukkan Stretchmark saat Foto Maternity, Nita Vior Tuai Pujian
-
Jadi Ibu, Erika Carlina Ketakutan Pola Asuhnya Selalu Salah di Mata Netizen
-
Nikita Mirzani Live bareng dr Oky Pratama Tak Langgar UU, Benarkah?
-
Ada Kritik Tersembunyi di Balik Tema JILF 2025 'Homeland in Our Bodies'