Suara.com - Pekerja merapikan Hio yang siap dikirim ke Vihara dalam menyambut hari Raya Imlek di Gang Gledek, Tangerang, Rabu (08/01). Hio adalah dupa atau kemenyan yang biasa dipasang di Vihara untuk perayaan imlek.
Jelang hari raya imlek, Pak Tompul mulai membuat hio di sentra pembuatan hio rumahan miliknya di Gang Gledek, Cengklong, Tangerang, Banten. Pesanan yang diterimanya rata-rata untuk keperluan dalam rangka menyambut hari raya imlek.
Hio berbagai ukuran diproduksi olehnya, dengan ukuran dan harga yang sangat variatif dari ukuran yg paling kecil sepanjang 30cm diberi harga Rp.5000 hingga ukuran terbesar 2 meter seharga Rp. 30.000.
Hio sendiri artinya harum, yaitu dupa atau kemenyan yang dapat mengeluarkan asap yang berbau sedap/harum, berwujud bubuk atau belahan kayu. [Suara.com/Alfian Winanto]
Berita Terkait
-
The Westin Surabaya Rilis Perayaan Imlek Termewah: Intip 8 Hidangan Emas Menyambut Tahun Kuda Api
-
Daftar Libur Kalender Februari 2026, Kapan Isra Miraj dan Imlek?
-
5 Shio yang Diprediksi Sukses dan Kaya Tahun 2026, Kamu Termasuk?
-
Waisak 2025 di Batam: Bazar Vegetarian Meriahkan Perayaan
-
Sejarah Cap Go Meh, Tradisi 2000 Tahun dari Ritual Kuno Hingga Festival Lampion
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Hujan Lebat dan Rob Sebabkan Banjir 50 Cm di Tanjung Priok
-
Sejumlah Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir
-
Harga Emas Antam dan Galeri24 Kompak Naik di Atas Rp2,5 Juta per Gram
-
Jembatan Gantung Pulihkan Akses Warga Pascabanjir Bandang di Pidie Jaya
-
Status Dicabut, Masjid Agung Bandung Tak Lagi Masjid Raya
-
Aksi Buang Sampah Warnai Protes di Kantor Wali Kota Tangsel
-
Prabowo Serahkan Bonus Rp465,25 Miliar untuk Atlet SEA Games 2025 di Istana Negara
-
Hakim Tolak Eksepsi Delpedro Cs dalam Kasus Kerusuhan Agustus 2025
-
Sidang Ammar Zoni: Mengaki Ditawari Uang Rp10 Juta Jadi Pengawas Narkoba
-
Mewah, SPPG Nganjuk Hadirkan MBG dengan Menu Kuliner Nusantara