Suara.com - Menyusui tak hanya bermanfaat untuk mencukupi kebutuhan gizi bayi. Lebih dari itu, studi menunjukkan bahwa menyusui dapat menurunkan risiko kematian sang ibu karena kanker payudara.
Hal ini dipaparkan oleh Sue Horton selaku penulis dari Lancet Breastfeeding Series dalam rangka memperingati Hari Gizi Nasional 2016. Ia menjelaskan, perempuan bisa mengurangi risiko kanker payudara dengan menyusui.
"Dengan menyusui, maka risiko mengidap kanker payudara menurun hingga 6 persen. Hal ini dapat mencegah kematian perempuan di dunia akibat kanker payudara sebanyak 20 ribu jiwa," papar Sue, di Jakarta, Selasa (22/3/2016).
Selain itu, pemberian ASI eksklusif yang mencapai 90 persen, bisa menyelamatkan sekitar 820 ribu balita tiap tahunnya dari kematian. Bahkan studi menunjukkan bahwa anak yang diberi ASI Ekslusif terbukti lebih cerdas.
"Anak yang menyusui hingga usia 2 tahun rata-rata memiliki peningkatan IQ sebanyak 3 poin dan hal ini dibuktikan oleh beberapa penelitian," imbuhnya.
Sementara itu, Menteri Kesehatan Nila F. Moeloek mengimbau para ibu di Indonesia memberikan ASI Ekslusif kepada buah hatinya. Menyusui, menurutnya dapat memberi banyak manfaat bagi bayi dan sang ibu.
"Dengan menyusui ibu tidak perlu mengeluarkan biaya dan tak perlu membuang waktu untuk mempersiapkannya. Jadi sangat efisien. Hasilnya juga akan berbeda antara bayi yang diberi ASI ekslusif dan susu formula. Saya melihat sendiri ke cucu saya yang diberi ASI ekslusif sangat cerdas," imbuh Menkes Nila.
Tag
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Skincare untuk Busui, Ada Anti Aging dan Mencerahkan Kulit
-
Tekanan Sosial hingga Luka Menyusui: Tantangan di Balik Rendahnya Angka ASI Eksklusif
-
Perjuangan Mpok Alpa: Idap Kanker Payudara Sejak Hamil, Tetap Semangat Menyusui Anak Kembar
-
Riset: Banyak Perempuan Muda Tak Nyaman Lihat Ibu Menyusui di Tempat Umum, Kok Bisa?
-
7 Rekomendasi Sunscreen yang Aman untuk Ibu Hamil dan Menyusui, Bebas Bahan Berbahaya
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Ragnar Oratmangoen Ujung Tombak, Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
Terkini
-
Langsung Pasang KB Setelah Menikah, Bisa Bikin Susah Hamil? Ini Kata Dokter
-
Dana Desa Selamatkan Generasi? Kisah Sukses Keluarga SIGAP Atasi Stunting di Daerah
-
Mulai Usia Berapa Anak Boleh Pakai Behel? Ria Ricis Bantah Kabar Moana Pasang Kawat Gigi
-
Varises Mengganggu Penampilan dan Kesehatan? Jangan Panik! Ini Panduan Lengkap Mengatasinya
-
Rahasia Awet Muda Dibongkar! Dokter Indonesia Bakal Kuasai Teknologi Stem Cell Quantum
-
Belajar dari Kasus Ameena, Apakah Permen Bisa Membuat Anak Sering Tantrum?
-
Bukan Sekadar Gadget: Keseimbangan Nutrisi, Gerak, dan Emosi Jadi Kunci Bekal Sehat Generasi Alpha
-
Gerakan Kaku Mariah Carey saat Konser di Sentul Jadi Sorotan, Benarkah karena Sakit Fibromyalgia?
-
Di Balik Rak Obat dan Layar Digital: Ini Peran Baru Apoteker di Era Kesehatan Modern
-
Kesibukan Kerja Kerap Tunda Pemeriksaan Mata, Layanan Ini Jadi Jawaban