Ilustrasi penis ereksi. [Shutterstock]
Penis mengalami ereksi tentu saja suatu hal yang alami. Namun, ini akan menjadi sangat memalukan jika terjadi di tempat umum, seperti saat Anda berada di kantor, halte bus, hingga tempat fitnes.
Remaja lelaki juga kadang merasa tengsin mengalami ereksi ketika sedang berada di sekolah atau kampus. Mereka pun jadi bahan tertawaan teman-temannya.
Jadi, apa yang harus dilakukan jika ereksi tiba-tiba terjadi di tempat umum dan terbuka? Berikut ini bisa jadi tips bagi Anda:
1. Tutupi dengan meja
Jika Anda sedang duduk di kursi yang dekat dengan meja, cukup tarik meja ke dekat Anda dan sembunyikannya di bawah meja. Ini cukup membantu menyembunyikan ereksi memalukan Anda.
2. Silangkan kaki
Jika Anda berada dalam posisi duduk, cobalah untuk menyilangkan kaki Anda. Ini dapat menyembunyikan ereksi.
3. Tutupi koran atau majalah
Tempatkan majalah atau koran di pangkuan Anda dan bertindak seolah-olah Anda sangat asyik di dalamnya. Jika Anda tidak dapat bertindak baik, cukup tempatkan majalah di pangkuan Anda dan sembunyikan ereksi.
4. Pura-pura sakit punggung
Cobalah untuk berpura-pura bahwa sakit punggung Anda baru saja kambung. Lalu, keluarkan baju yang Anda masukan dalam celana untuk menutupi 'tonjolan' ereksi Anda.
5. Masukkan tangan ke saku
Dorong tangan Anda ke dalam saku dan bertindak seolah-olah Anda sedang serius mencari sesuatu. Ini akan menutupi tonjolan di celana Anda.
6. Buang air kecil
Jika ereksi Anda bersamaan dengan keinginan buang air kecil, cobalah untuk segera ke kamar mandi. Ini bisa membantu penis untuk rileks kembali. Bahkan terkadang, kandung kemih yang terlalu penuh juga bisa menyebabkan penis menjadi tegang.
7. Alihkan pikiran
Hal terbaik untuk dilakukan adalah mengalihkan perhatian dalam pikiran Anda. Buang jauh-jauh impuls romantis dan keintiman dalam pikiran Anda, ganti dengan pikiran yang cukup serius seperti pekerjaan. Ini akan melonggakan ereksi.
8. Pergi ke toilet
Jka tidak ada lagi yang bisa Anda lakukan, cepatlah pergi ke toilet dan tunggu di dalam sana, sampai keadaan penis normal kembali. (Boldsky)
Tag
Komentar
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Teknologi Jadi Kunci: Ini Pendekatan Baru Cegah Stunting dan Optimalkan Tumbuh Kembang Anak
-
Gak Perlu Marah di Grup WA Lagi, Call Centre 127 Siap Tampung Keluhan Soal Program MBG
-
5 Pilihan Sampo untuk Dermatitis Seboroik, Mengatasi Gatal dan Kulit Kepala Sensitif
-
Alasan Penting Dokter Bukan Cuma Perlu Belajar Pengobatan, Tapi Juga 'Seni' Medis
-
Dokter Kandungan Akui Rahim Copot Nyata Bisa Terjadi, Bisakah Disambungkan Kembali?
-
Klinik Safe Space, Dukungan Baru untuk Kesehatan Fisik dan Mental Perempuan Pekerja
-
Mengubah Cara Pandang Masyarakat Terhadap Spa Leisure: Inisiatif Baru dari Deep Spa Group
-
Terobosan Baru Lawan Kebutaan Akibat Diabetes: Tele-Oftalmologi dan AI Jadi Kunci Skrining
-
5 Buah Tinggi Alkali yang Aman Dikonsumsi Penderita GERD, Bisa Mengatasi Heartburn
-
Borobudur Marathon Jadi Agenda Lari Akhir 2025