Suara.com - Argan oil merupakan salah satu minyak esensial yang sedang naik daun. Minyak asli Maroko, Afrika Utara ini memiliki manfaat baik untuk kesehatan kulit wajah.
Secara umum, argan oil sejatinya lebih lazim digunakan untuk merawat rambut. Kekinian, manfaat argan oil untuk kulit wajah pun terkuak. Apa saja?
1. Melembapkan
Kandungan asam lemak esensial yang tinggi serta vitamin E membuat argan oil efektif melembapkan kulit. Bagi yang punya kulit sensitif tak perlu khawatir iritasi jika menggunakannya. Untungnya, minyak yang satu ini juga bisa memberi bonus lebih untuk mencegah munculnya tanda-tanda penuaan pada kulit.
2. Merawat bibit pecah
Jika kamu mengalami kondisi bibir kering, pecah-pecah, hingga berdarah, bisa memasukkan argan oil dalam rangkaian lip care mulai sekarang.
Gunakan argan oil sebagai masker bibir sebelum tidur. Caranya, cukup oleskan ke seluruh area bibir dengan gerakan memutar secara lembut agar cepat terserap. Mengoleskan satu sampai dua tetes argan oil pada bibir secara rutin tiap hari dapat menghindarkan dari pecah-pecah atau bibir terkelupas.
3. Mengurangi jerawat
Asam lemak, vitamin E, dan linoleic yang terkandung di dalamnya dapat melembapkan kulit, dan di waktu yang sama dapat mengurangi jerawat. Argan oil bisa bertindak sebagai anti-inflamasi, tapi juga pengontrol produksi sebum. Terlebih, antioksidan yang ditemukan pada minyak ini pun dapat memudarkan bekas jerawat.
Baca Juga: Cha Eun Woo ASTRO Berbagi Tips Punya Kulit Wajah Super Mulus
Itulah tiga manfaat argan oil untuk kesehatan kulit wajah. Tertarik untuk mencobanya?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kalimantan Utara Mulai Vaksinasi Dengue Massal, Kenapa Anak Jadi Sasaran Utama?
-
Kesehatan Anak Dimulai Sejak Dini: Gizi, Anemia, dan Masalah Pencernaan Tak Boleh Diabaikan
-
Krisis Senyap Pascabencana: Ribuan Pasien Diabetes di Aceh dan Sumut Terancam Kehilangan Insulin
-
Fakta Super Flu Ditemukan di Indonesia, Apa Bedanya dengan Flu Biasa?
-
Soroti Isu Perempuan hingga Diskriminasi, IHDC buat Kajian Soroti Partisipasi Kesehatan Indonesia
-
Mengapa Layanan Wellness dan Preventif Jadi Kunci Hidup Sehat di 2026
-
Ancaman Kuman dari Botol Susu dan Peralatan Makan Bayi yang Sering Diabaikan
-
Terlalu Sibuk Kerja Hingga Lupa Kesehatan? Ini Isu 'Tak Terlihat' Pria Produktif yang Berbahaya
-
Lebih dari Separuh Anak Terdampak Gempa Poso Alami Kecemasan, Ini Pentingnya Dukungan Psikososial
-
Pakar Ungkap Cara Memilih Popok Bayi yang Sesuai dengan Fase Pertumbuhannya