Suara.com - Zodiak Kesehatan Jumat 20 September 2019: Gemini dan Libra Jaga Makan!
Makanan menjadi hal penting yang menunjang kesehatan kita secara keseluruhan. Beberapa zodiak hari ini akan lebih fokus dengan makanan yang mereka konsumsi dan apa yang terkandung di dalamnya.
Karenanya, tak ada salahnya untuk lebih meningkatkan kesadaran mengenai makanan sehat mulai hari ini. Lalu, bagaimana dengan zodiak lain? Berikut zodiak kesehatan yang bisa Anda simak, seperti dilansir Horoscope.
Aries
Aspek menyenangkan hari ini menyangkut semua hal yang romantis. Anda akan dapat menggunakan kekuatan intuitif Anda untuk membuat perasaan Anda diketahui, dan membuat tubuh Anda menyenangkan bagi diri Anda dan orang lain. Ini bisa berupa ekspresi wajah, kasih sayang fisik, atau mungkin memberi apa yang mereka butuhkan.
Untuk meningkatkan aspek harmonis ini, manjakan diri Anda dengan sesuatu yang membuat tubuh dan pikiran relaks, seperti pijat, sauna, jalan-jalan di alam.
Taurus
Konfigurasi planet saat ini membuat Anda ingat kembali akan tujuan yang telag Anda tetapkan di masa lalu. Sekarang Anda dapat mencapai apa keinginan Anda, apakah Anda ingin memiliki kekuatan lebih? Apakah Anda ingin tidur lebih baik?
Apakah Anda ingin lebih berenergi dengan mengonsumsi lebih sedikit kafein? Apa pun keinginan Anda, jelaskan hal itu hari ini untuk mendapatkan peluang yang lebih baik selanjutnya.
Baca Juga: Zodiak Kesehatan Kamis 19 September 2019 : Aries Wajib Olahraga Kardio
Gemini
Semakin banyak informasi yang Anda miliki tentang makanan yang masuk ke dalam tubuh Anda, semakin baik keputusan Anda, dan semakin baik perasaan Anda secara keseluruhan! Cari tahu apa yang penting bagi Anda tentang makanan yang Anda makan, melebihi rasa.
Pengetahuan tentang makanan dan bagaimana makanan itu dihasilkan adalah hal yang penting dan itu akan mengubah cara Anda makan, suplemen yang Anda pilih, dan umumnya meningkatkan kesadaran Anda tentang apa yang dibutuhkan tubuh Anda.
Cancer
Ada wawasan kuat yang tersedia, Anda hanya perlu tahu di mana mencarinya. Terkadang penting untuk merasa tidak enak dan kemudian mengerti mengapa Anda merasa seperti itu. Jangan mencoba mengabaikan perasaan Anda hari ini.
Daerah perut Anda sensitif selama masa-masa stres. Cobalah memiliki secangkir teh Chamomile untuk menenangkan saluran pencernaan Anda, juga ambil biji dari buah delima dan manfaatkan bahan ini.
Leo
Anda sangat peduli dengan penampilan Anda, dan salah satu peningkat penampilan terbesar adalah istirahat yang cukup. Istirahat lebih mudah didapat jika Anda berolahraga di siang hari dan ambil banyak manfaatnya.
Kebiasaan seumur hidup kita akan menentukan bagaimana penampilan kita dalam jangka panjang. Diet atau setelan baru hanyalah hal kecil saja.
Virgo
Membuat daftar sehat mungkin akan menandai titik balik dalam hidup Anda! Berikut adalah beberapa item yang mungkin ada dalam daftar Anda, minum banyak air, cukup istirahat, makan buah-buahan dan sayuran, dan melakukan beberapa jenis olahraga sehari-hari.
Begitu Anda mulai mempraktikannya, Anda akan lebih mampu menemukan peluang dalam hidup.
Selanjutnya: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, Pisces
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Kesehatan Perempuan dan Bayi jadi Kunci Masa Depan yang Lebih Terjamin
-
8 Olahraga yang Efektif Menurunkan Berat Badan, Tubuh Jadi Lebih Bugar
-
Cara Efektif Mencegah Stunting dan Wasting Lewat Nutrisi yang Tepat untuk Si Kecil
-
Kisah Pasien Kanker Payudara Menyebar ke Tulang, Pilih Berobat Alternatif Dibanding Kemoterapi
-
Pengobatan Kanker dengan Teknologi Nuklir, Benarkah Lebih Aman dari Kemoterapi?
-
Data BPJS Ungkap Kasus DBD 4 Kali Lebih Tinggi dari Laporan Kemenkes, Ada Apa?
-
Camping Lebih dari Sekadar Liburan, Tapi Cara Ampuh Bentuk Karakter Anak
-
Satu-satunya dari Indonesia, Dokter Ini Kupas Potensi DNA Salmon Rejuran S di Forum Dunia
-
Penyakit Jantung Masih Pembunuh Utama, tapi Banyak Kasus Kini Bisa Ditangani Tanpa Operasi Besar
-
Nggak Sekadar Tinggi Badan, Ini Aspek Penting Tumbuh Kembang Anak