Suara.com - Obat menjadi salah satu persiapan penting saat tiba-tiba mengalami sakit. Tapi, jika persediaan di rumah habis dan tidak bisa beli ke apotik, belanja obat secara online melalui platform kesehatan bisa jadi pilihan.
Bertepatan dengan Hari Kesehatan Nasional hari ini, 12 November, perusahaan telehealth di Indonesia, Halodoc, menawarkan diskon spesial untuk setiap pembelian obat tertentu.
Dalam rangka kampanye HALOFEST, Halodoc sediakan potongan hingga 60 persen dan potongan Rp 11.000 dengan kode voucher HALOMED11 di Toko Kesehatan.
VP Marketing Halodoc Felicia Kawilarang mengatakan bahwa kampanye tersebut sengaja diluncurkan berdekatan dengan Hari Kesehatan Nasional untuk mengingatkan masyarakat tetap menjaga kesehatan, meski kasus Covid-19 di Indonesia tengah melandai.
“Kesehatan semakin menjadi prioritas kita bersama. Bertepatan dengan momentum Hari Kesehatan Nasional, Halodoc menghadirkan kampanye HALOFEST untuk mengajak masyarakat semakin peduli dengan kesehatannya dan melakukan langkah-langkah preventif dalam menjaga tubuh dan pikiran," jata Felicia melalui rilis kepada suara.com, Jumat (12/11/2021).
Kampanye tersebut dimulai dengan penawaran spesial di seluruh layanan Halodoc bagi para pengguna yang dapat dinikmati selama 8 - 12 November 2021. Selain diskon pembelian obat, harga spesial lainnya diberikan untuk beberapa fitur, di antaranya
Konsultasi Dokter (panggilan video): Potongan Rp 12.000 dengan kode kupon HALOVIDEO12
Voucher Toko Kesehatan setiap transaksi Konsultasi Dokter: Potongan Rp 22.000
Pembuatan Janji: Potongan 12 persen dengan kode voucher HALORAWAT12.
Baca Juga: Hari Kesehatan Nasional, Nakes hingga Petugas Pemulasaraan Jenazah Dapat Penghargaan
Selain itu, ada pula tawaran 3x kelas olahraga gratis di beberapa kota juga kegiatan sosial yang berkolaborasi bersama program Semangat Saling Bantu dari Astra, dengan membagikan paket kesehatan senilai Rp350.000 bagi 7.500 pengemudi ojek online yang mengantarkan obat bagi pengguna di Jakarta.
"Halodoc juga terus menyemangati pengguna untuk menerapkan gaya hidup sehat dengan memberikan 3x kelas olahraga gratis bagi pengguna di Jakarta, Bandung, Semarang, dan Surabaya. Syaratnya, pengguna cukup melakukan pembelian produk apapun di Toko Kesehatan dengan minimum transaksi Rp50.000 selama periode 8 - 12 November 2021," tuturnya.
Voucher yang didapat kemudian dapat digunakan mulai 9 November di pusat kebugaran yang telah bekerja sama dengan Halodoc. Pengguna yang hendak memanfaatkan layanan itu harus melakukan pendaftaran melalui https://bit.ly/HalofestClass. Program kelas gratis dapat dinikmati pengguna yang memenuhi syarat hingga 30 November 2021.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
Terkini
-
Tak Sekadar Air Putih, Ini Alasan Artesian Water Jadi Tren Kesehatan Baru
-
Vitamin C dan Kolagen: Duo Ampuh untuk Kulit Elastis dan Imunitas Optimal
-
Smart Hospital, Indonesia Mulai Produksi Tempat Tidur Rumah Sakit yang Bisa 'Baca' Kondisi Pasien
-
Tren Minuman Bernutrisi: Dari Jamu ke Collagen Drink, Inovasi Kesehatan yang Jadi Gaya Hidup Baru
-
Perawatan Komprehensif untuk Thalasemia: Dari Transfusi hingga Dukungan Psikologis
-
Indonesia Kaya Tanaman Herbal, Kenapa Produksi Obat Alami Dalam Negeri Lambat?
-
Supaya Anak Peduli Lingkungan, Begini Cara Bangun Karakter Bijak Plastik Sejak Dini
-
Kemendagri Dorong Penurunan Angka Kematian Ibu Lewat Penguatan Peran TP PKK di Daerah
-
Gaya Hidup Modern Bikin Diabetes di Usia Muda Meningkat? Ini Kata Dokter
-
Saat Kesehatan Mata Jadi Tantangan Baru, Ini Pentingnya Vision Care Terjangkau dan Berkelanjutan