Suara.com - Bagi lelaki yang sehat, ereksi pada pagi hari merupakan hal normal yang sering mereka alami. Biasanya ereksi terjadi saat mereka terlelap sehingga tak jarang pria terbangun dengan penis masih dalam keadaan tegang.
Sayangnya Mr P yang 'bangun' ini kerap membuat bingung lelaki yang harus menjalankan aktivitasnya di pagi hari. Lantas apa yang harus mereka lakukan?
Menurut dokter Heru Oentoeng, M selaku spesialis Andrologi dari Rumah Sakit Siloam Kebon Jeruk, penis yang tegang memang sebaiknya jangan dulu dimasukkan ke dalam celana. Hal ini tentunya bisa membuat lelaki merasa kesakitan.
"Kalau dalam kondisi tegang lalu dimasukkan ke dalam celana lalu diresleting ya sakit. Namanya penyiksaan, bayangkan saja timun dibengkokkan," kata dokter Heru dalam sesi Journalist Class bertajuk "Papa Keras Mama Puas Hidup Berkualitas" yang dihelat Pfizer Indonesia di Jakarta, Rabu (27/5/2015).
Lebih lanjut, Dokter Heru menganjurkam agar lelaki terlebih dahulu menjinakkan kondisi Mr P-nya yang sedang 'bangun' agar bisa leluasa saat beraktivitas di pagi hari.
Pertama, jika ereksi di pagi hari dipengaruhi oleh keinginan berkemih, dokter Heru menganjurkan agar urin dikeluarkan lebih dahulu. Namun jika ereksi di pagi hari dirasa konstan dan si lelaki sudah memiliki pasangan, tak ada salahnya jika kondisi ini dimanfaatkan untuk menikmatinya bersama pasangan.
"Kalau ada pasangan ya tak ada salahnya dimanfaatkan. Lakukan quickie sex jika pasangan mau, toh bisa sama-sama menikmati," imbuhnya.
Baca juga:
Mau Tahu Kota-kota di Eropa Surganya Minuman?
Ingin Keliling Dunia? Baca Dulu Buku Ini
Federer akan Ditantang Nishikori di Babak Ketiga Prancis Terbuka
Berita Terkait
-
Kulit Penis Kering? Kenali 5 Penyebab dan Solusinya
-
Roy Suryo Sebut Mr. P, Inikah Sosok Misterius Pembuat Ijazah Jokowi yang Melapor ke Polisi Dini Hari
-
Ternyata Ini Sosok Mr. P! Diduga Otak di Balik Ijazah Palsu Jokowi, Roy Suryo Tunjukkan Bukti Kuat
-
Penis Pria Paruh Baya Bengkok dan Memar Usai Berhubungan Seks, Ini Penjelasan Dokter
-
Foto Penis Pasien yang Koma, Dokter di Australia Didenda Hingga Ratusan Juta
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Cap Go Meh 2026 Tanggal Berapa? Simak Jadwal, Sejarah, dan Tradisi Perayaannya
-
7 Susu untuk Lansia 60 Tahun ke Atas: Rahasia Otot Kuat Bebas Nyeri Sendi
-
Terpopuler: Sampo Penghitam Rambut untuk Tutupi Uban, Sepatu Skechers buat Usia 45-an
-
5 Shio Diprediksi Kurang Beruntung pada 15-18 Januari 2026: Bukannya Cuan Malah Zonk
-
Terpopuler: Biaya Perawatan Isuzu Panther, Rekomendasi Motor Listrik Setangguh PCX
-
Air Mineral Pegunungan Alami Dukung Konsistensi dan Stamina Atlet Basket Indonesia
-
Bukan Sekadar Cake, Clairmont Kini Jual Cookies Lembut hingga Jamu di Showroom Terbaru Bintaro
-
Ini 6 Shio Paling Hoki pada 15 Januari 2026, Cek Keberuntunganmu Besok!
-
Memoar Broken Strings Karya Aurelie Moeremans Viral, Apa Bedanya dengan Biografi?
-
Bekas Cat Rambut Sulit Hilang? 3 Trik Ampuh Basmi Noda Hitam di Tangan