Suara.com - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengunggah foto putranya, almarhum Emmeril Kahn Mumtadz, hasil jepretan sendiri.
Di akun instagram @Ridwankamil, terungkap bahwa Eril merupakan sosok yang memiliki filosopi hidup sangat indah.
"Filosofi hidup Eril: berjuta doa akan dipanjatkan dari berjuta kebaikan yang ditaburkan," tulis Ridwan Kamil.
Ia juga memberikan informasi terkait masyarakat yang ingin melakukan takziah. Takziah diperkenankan dilakukan dengan waktu terbatas di Gedung Pakuan, Bandung.
"Jika ingin Takziah dipersilakan jika berkenan antara jam 22.00 Minggu malam sd jam 08.00 Senin pagi di Gedung Pakuan," tuturnya lagi.
Melalui siaran langsung Suara.com, diketahui saat ini Ridwan Kamil dan istrinya Attalia sedang dalam proses perjalanan menuju Bandung. Mobil jenazah berangkat pukul 16.55 WIB usai serah terima di Bandara Soekarna Hatta.
Sebelum iring-iringan mobil jenazah berangkat, Kang Emil dan istri sempat menghampiri wartawan untuk mengucapkan terima kasih. Tidak ada kata yang diucapkan, Kang Emil dan istri hanya membungkukkan badan memberikan gestur terima kasih.
Adapun iring-iringan mobil jenazah berangkat dengan pengawalan dari pihak kepolisian.
Sejumlah menteri terlihat ikut datang ke gedung Kargo Jenazah Bandara Soekarno-Hatta. Mereka kemungkinan ikut upacara serah terima jenazah. Upacara Jenazah itu akan berlangsung selama 30 menit.
Baca Juga: Detik-detik Jelang Jenazah Eril Tiba di Gedung Pakuan Bandung, TNI-Polri Siapkan Penjagaan
Di antara menteri yang datang Menteri BUMN Erick Thohir, Mensesneg Pratikno, Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria. Mereka datang sekitar 20 menit setelah jenazah Eril datang.
Berita Terkait
-
Resmi Cerai, Viral Ridwan Kamil Asyik Main Padel di Bali
-
Aura Kasih Edit Profil IG, Disebut Hindari Inisial Nama Lamanya di Isu Ridwan Kamil
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Status Arkana Terungkap di Tengah Perceraian Ridwan Kamil-Atalia, Ternyata Masih 'Anak Negara'
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali