Suara.com - Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti sangat yakin setelah bertemu dengan Duta Besar Norwegia untuk Indonesia, Stig Traavik terkait kerjasama di bidang perikanan.
"Saya yakin dengan komitmen Norwegia akan lingkungan hidup. tadi kita juga discuss tentang persoalan-persoalan mono culture. Tapi itu kalau dari awal practicenya sudah baik," ucap Susi di Gedung Mina Bahari, kantor pusat Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), Jakarta Pusat, Selasa (4/11/2014).
"Jadi kaidah lingkungan dipakai, sustainability dari project itu dijaga, dan quality monitoring dari lingkungannya juga sangat keras itu pasti akan berhasil," tambah Susi.
Susi menerangkan kedatangan Duta Besar Norwegia hari ini ingin follow up, dan melaporkan tentang kerjasama yang sedang dibangun untuk sebuah projek perikanan di kabupaten Yapen (Papua Barat).
"Project perikanannya tentang aqua farming, tapi di laut lepas dan itu untuk breeding barramundi, dan pembesaran juga untuk tuna yellowfin," ujar dia.
Bos Susi Air itu menegaskan agar kerjasama yang nantinya akan dijalin dengan Norwegia tidak boleh merusak habitat laut bahkan sampai mengganggu apalagi sampai mempengaruhi ekosistem yang ada.
"Saya yakin dengan komitmen Norwegia dalam hal ini, itu pasti akan membuat satu aqua farming yang baik. Dan mudah-mudahan kita bisa jadikan contoh aqua culture yang sustainable dan mengindahkan lingkungan," jelas Susi.
Berita Terkait
-
Susi Pudjiastuti Geram: Minta Prabowo Hentikan Eksploitasi Raja Ampat
-
Natalius Pigai Usul Bikin Lapangan Demonstrasi, Reaksi Susi Pudjiastuti Jadi Sorotan
-
Surat Terbuka Susi Pudjiastuti untuk Prabowo Soal Tambang Nikel Raja Ampat: Mohon Hentikan, Pak...
-
Skill Bahasa Inggris Menteri Pariwisata Dikritik, Eks Menteri Susi Pudjiastuti Justru Dipuji
-
Raja Ampat Kembali Dikeruk PT Gag Nikel, Susi Pudjiastuti ke Prabowo: Kerusakan Mustahil Termaafkan!
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Beri Sinyal Kuat Gabung ke Gerindra, Budi Arie: Saya Satu-satunya yang Diminta Presiden
-
Cuma Hadir di Kongres Projo Lewat Video, Budi Arie Ungkap Kondisi Jokowi: Sudah Pulih, tapi...
-
Dari Blitar, Megawati Inisiasi Gagasan 'KAA Plus', Bangun Blok Baru Negara Global Selatan
-
Berenang Jelang Magrib, Remaja 16 Tahun Sudah 4 Hari Hilang usai Loncat dari Jembatan Kali Mampang
-
8 Miliar Dolar AS Melayang Setiap Tahun, Prabowo Sebut Judol Biang Kerok!
-
Megawati Tawarkan Pancasila Jadi Etika Global Baru: Dunia Butuh Moralitas, Bukan Dominasi Baru
-
Terkuak! Detik-detik Mengerikan Sebelum Pemuda Nekat Gantung Diri di Flyover Pasupati Bandung
-
Bupati Sudewo Gagal Dimakzulkan: DPRD Pati Bantah Ada Rekayasa, Apa Hasil Rapat Paripurna?
-
Kala Megawati Kenang Momen Soeharto Tolak Bung Karno Dimakamkan di TMP
-
Peringatan Megawati Buat Dunia: Penjajahan Kini Hadir Lewat Algoritma dan Data