Suara.com - Karangan bunga duka cita memenuhi Rumah Persemayaman Jenazah Adijasa di Jalan Demak, Surabaya, Jawa Timur. Ucapan duka tidak hanya berasal dari sanak keluarga saja, beberapa instansi juga ikut mengirim karangan bunga.
Pantauan suara.com, situasi saat ini di Adijasa masih tampak sepi. Hanya terlihat beberapa anggota keluarga yang menjaga jenazah korban jatuhnya pesawat AirAsia QZ 8501rute penerbangan Surabaya-Singapura. Beberapa pelayat juga nampak ikut berdoa di depan peti jenazah.
Menurut rencana, para jenazah ini ada yang akan dikremasi, ada pula yang dimakamkan.
The Meiji Thejakusuma misalnya. Korban AirAsia ini menurut jadwal akan dikebumikan di pemakaman Gunung Gangsir Pasuruan pada Kamis, (8/1/2015) sekitar pukul 08.00 Wib.
Prosesi yang sama juga akan dilakukan terhadap jenazah Stevie Gunawan. Menurut rencana, Stevie akan dimakamkan di pemakaman Gunung Gangsir, Pasuruan pada hari yang sama.
Seluruh jenazah korban AirAsia QZ8501 ini, disemayamkan di ruang VIP Adiajasa. Mereka akan dikebumikan atau dikremasi setelah seluruh anggota keluarga berkumpul. [Yovie Wicaksono]
Tag
Berita Terkait
-
Tren Liburan 2025: Dari Lonjakan Pemesanan Hotel hingga Peran Teknologi Booking Cerdas
-
Daftar Maskapai RI yang Pakai Airbus A320
-
Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
-
Bandara Ahmad Yani Semarang Kembali Buka Rute Internasional
-
Promo AirAsia Diskon Hingga 33 Persen untuk Semua Penerbangan!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Sinyal Bahaya Demokrasi, Lakso Anindito Sebut KUHP Baru Berpotensi Hidupkan Rezim Otoritarian Orba
-
KPK Sempat Terbelah dan Ragu Jadikan Yaqut Tersangka Korupsi Haji?
-
Lakso Anindito Prediksi Gelombang Praperadilan Koruptor Akibat KUHP Baru
-
Rumah Yaqut 'Dikepung' Aparat, Tamu Diperiksa Ketat Usai Jadi Tersangka Korupsi Haji
-
BNI Hadirkan agen46 hingga Pelosok Kota Bima, Perluas Inklusi Keuangan
-
Indonesia Terpilih jadi Presiden Dewan HAM PBB, Amnesty International Indonesia: Kebanggaan Semu!
-
KPK Bongkar Alasan Jerat Eks Menag Yaqut: 'Permainan' Kuota Haji Tambahan Jadi Pemicu
-
Sinyal Keras KPK, Eks Menag Yaqut Secepatnya Ditahan di Kasus Korupsi Haji
-
Tanggapi Soal Pilkada Langsung dan Tidak Langsung, Menko Yusril: Keduanya Konstitusional
-
Pemprov DKI Jakarta Pertahankan Angka UMP 2026 di Rp5,7 Juta Meski Buruh Menolak