Bertemu dengan anjing kesayangan sebelum mati
Kevin McClain nama tunawisma malang asal Cedar Rapids, Iowa, Amerika Serikat ini. Kevin menghabiskan masa hidupnya di atas sebuah mobil tua bersama anjing kesayangannya, Yurt, lantaran tidak mempunyai rumah.
Pada bulan Mei 2011 Kevin jatuh sakit dan hasil pemeriksaan menunjukkan bahwa ia menderita kanker paru-paru. Petugas paramedis melarikan Kevin ke rumah sakit untuk mendapat perawatan, sementara Yurt, si anjing, dipindahkan ke sebuah rumah penampungan.
Kondisi Kevin terus memburuk. Jelang ajalnya, Kevin memohon agar bisa dipertemukan kembali dengan Yurt untuk terakhir kalinya. Sama dengan Kevin, bertemu dengan tuannya, Yurt benar-benar tampak girang. Sayang kebersamaan mereka tak berlangsung lama. Kevin meninggal dunia dua hari setelah bertemu dengan Yurt.
Memberi makan gelandangan sebelum mati
Banyak orang yang berharap bisa menikmati hal-hal duniawi di saat-saat terakhir sebelum ajal menjemput. Namun, bocah 11 tahun asal Seattle yang satu ini berbeda.
Alih-alih meminta dibawa liburan ke Disneyland atau dipertemukan dengan tokoh idolanya, bocah bernama Brenden Foster ini malah ingin bisa memberi makan para gelandangan yang bernasib kurang beruntung. Permintaan Brenden membuat warga trenyuh. Mereka mulai mengumpulkan makanan untuk memenuhi permintaan terakhir Brenden.
Alhasil, 2.500 porsi makanan terkumpul dan disumbangkan ke Pusat Misi Kemanusiaan yang ada di Seattle. Di tiap kotak makanan dituliskan "Kami mencintaimu, Brenden". Brenden akhirnya pergi dengan tenang di pelukan sang ibu tercinta.
Berita Terkait
-
Dendam Dipolisikan Kasus Narkoba, Carlos dkk Terancam Hukuman Mati Kasus Penembakan Husein
-
Langkah-Langkah Menyusun Surat Elektronik untuk Permintaan Donasi
-
5 Cara Menolak Permintaan Orang dengan Elegan dan Penuh Respek!
-
Kasus Ammar Zoni, DPR Sentil Rutan Salemba: Lapas Mestinya Bina Napi bukan Sarang Narkoba!
-
4 Babak Kasus Narkoba Ammar Zoni: Kini Dijerat Pasal Berlapis dan Terancam Hukuman Mati!
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Koalisi Sipil Sebut Usulan Pahlawan Upaya Cuci Dosa Soeharto: Cuma Orang Gila Maafkan Diri Sendiri
-
Gubernur Riau Telah Terima Uang Pemerasan Rp4,05 Miliar, Ada yang Mengalir ke PKB?
-
Rumah Hakim Kasus Korupsi Anak Buah Bobby Terbakar, Begini Kata Polisi usai 2 Kali TKP
-
Hotman Paris Sebut Saksi Ahli CMNP Jadi 'Senjata Makan Tuan' dalam Sidang Sengketa NCD
-
Lagi Jadi Fokus Dirut Transjakarta, Kenapa Mode Share Transportasi Umum di Jakarta Baru 22 Persen?
-
Rumah Hakim PN Medan Kebakaran, Sengaja Dibakar atau Murni Kecelakaan?
-
Akhir Petualangan Dokter Predator, Priguna Anugerah Divonis 11 Tahun Penjara
-
Tolak Soeharto Pahlawan, Cerita Pilu Penyintas Tragedi Tanjung Priok: Ditelanjangi di Markas Kodim
-
Bukan Lagi Soal Look Good, Ini Prioritas Baru Kelas Menengah Indonesia yang Harus Dipahami Brand
-
Momen Haru Jokowi Saksikan Pelepasan Jenazah Raja Solo PB XIII, Ribuan Warga Tumpah Ruah