Polisi Resor Jakarta Timur bersama Polisi Sektor Ciracas telah melakukan pemusnahan barang bukti narkoba jenis ganja dan ekstasi serta memusnakan miras. Barang bukti tindak kriminal yang dimusnahkan tersebut berasal dari hasil operasi cipta kondisi selama lima bulan terakhir dari bulan Juli sampai November 2015.
Kapolres Jakarta Timur Kombes Umar Faroq menjelaskan pemusnahan narkoba berbagai jenis tersebut sebagai bentuk rasa perhatian pihak kepolisian terhadap generasi muda agar tidak terlibat dalam peredaran maupun pemakaian barang haram tersebut.
"Ini adalah bentuk hasil dari rasa perhatian kami untuk menjaga generasi muda," kata Faroq di kantor Polsek Ciracas, Jakarta Timur, Selasa (15/12/2015).
Faroq menambahkan generasi muda saat ini banyak mengkonsumsi minuman keras yang memicu terjadinya tindak kejahatan atau tindakan kriminal. Kondisi ini membuat Kepolisian Jakarta Timur melakukan melakukan operasi Cipta kondisi selama lima bulan terakhir.
"Kami melakukan operasi tersebut karena banyak pemuda di saat ini yang menjadi penikmat, ganja, sabu, minuman keras, dan ekstasi," kata Faroq.
Adapun berbagai barang haram yang dimusnahkan Posek Ciracas diantaranya 30 kilogram ganja, 1, 176 sabu, 6374 berbagai merek miras, 20 dirigen miras dan 149 kantong plastik miras.
Berita Terkait
-
Gak Kapok Masuk Penjara Gegara Korupsi, Eks Kades Nekat Dagang Sabu karena Alasan Nganggur
-
Leher Ditebas usai Nyabu Bareng, Kronologi Berdarah Asep Bunuh Rekan di Jatinegara Jaktim
-
Tragedi Sabu Patungan: Polisi Ungkap Motif Sepele di Balik Tebasan Kerambit Maut Jatinegara
-
Jatinegara Berdarah: Pria Nekat Tebas Leher Kenalan Gara-Gara Sabu, Ini Motifnya!
-
Gus Najih: Rakyat Dukung Polri Sikat Bandar, Hukum Mati Pengedar Narkoba!
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
KSPI Desak RUU PPRT Disahkan: Pekerja yang Menopang Ekonomi Justru Paling Diabaikan
-
Cegat Truk di Tol Cikampek, Polda Metro Bongkar Penyelundupan Pakaian Bekas Impor Rp 4,2 Miliar
-
Detik-detik Mencekam Pesawat Oleng Lalu Jatuh di Karawang, Begini Kondisi Seluruh Awaknya
-
Inovasi Layanan PT Infomedia Nusantara Raih Penghargaan dari Frost & Sullivan
-
PAD Naik Drastis, Gubernur Pramono Pamer Surplus APBD DKI Tembus Rp14 Triliun
-
Pramono Sebut Pengangguran Jakarta Turun 6 Persen, Beberkan Sektor Penyelamat Ibu Kota
-
Selidiki Kasus BPKH, KPK Ungkap Fasilitas Jemaah Haji Tak Sesuai dengan Biayanya
-
Ada Terdakwa Perkara Tata Kelola Minyak Mentah Pertamina Tersandung Kasus Petral, Ada Riza Chalid?
-
Skandal Korupsi Ekspor POME: Kejagung Periksa 40 Saksi, Pejabat dan Swasta Dibidik
-
Polisi Ungkap Alasan Roy Suryo Cs Dicekal: Bukan karena Risiko Kabur, Tapi...