Suara.com - Partai Demokrat belum menentukan mendukung siapa dalam Pemilihan Kepala Daerah DKI Jakarta 2017. Demokrat fokus mencari koalisi.
Sekretaris Jenderal Partai Demokrat Hinca Pandjaitan mengatakan partai yang dipimpin oleh Presiden Keenam Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) ini sedang memfokuskan diri untuk menjadi koalisi dengan partai lain. Harapannya, Bulan September, arah Partai Demokrat sudah bisa ditetapkan.
"Jadi kami masih bekerja (seleksi calon), terutama pada koalisi partainya dulu. Setelah koalisi partai, baru nanti orangnya," kata Hinca usai acara Mudik Demokrat 2016 di Parkir Timur Senayan, Jakarta, Minggu (3/7/2016).
Dia menambahkan, Partai Demokrat memiliki 10 kursi di DPRD DKI Jakarta. Makanya perlu menjalin koalisi saat bertarung dalam Pilkada DKI Jakarta.
Lalu, dengan siapa Partai Demokrat akan berkoalisi? "Sebelum mereka mendaftarkan ke KPU, belum toh. Masing-masing masih itu (melakukan komunikasi politik)," kata Hinca.
Berita Terkait
- 
            
              Ruhut: Malu, Jika Putu Sudiartana Minta Bantuan Hukum ke Demokrat
 - 
            
              KPK akan Lacak Aliran Dana Putu ke Kantong Partai Demokrat
 - 
            
              Putu Suardiatana Ditangkap KPK, Pengkaderan Demokrat Dikritik
 - 
            
              Ultah ke 50, Ahok Dapat Oleh-oleh Sate Maranggi dari Purwakarta
 - 
            
              SBY Kumpulkan Pengurus Demokrat Bahas Kader Ditangkap KPK
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Penguasa Orba Diusulkan Dapat Gelar Pahlawan, Puan Maharani Ungkit Rekam Jejak Soeharto, Mengapa?
 - 
            
              Projo Siap Hapus Logo Jokowi, Gibran Santai: Itu Keputusan Tepat
 - 
            
              Geger Gubernur Riau Kena OTT KPK, Puan Maharani Beri Peringatan Keras: Semua Mawas Diri
 - 
            
              Jakarta Waspada! Inflasi Oktober Meroket: Harga Emas, Cabai, dan Beras Jadi Biang Kerok?
 - 
            
              UAS Turun Gunung Luruskan Berita OTT Gubernur Riau: Itu yang Betul
 - 
            
              Yakin Kader Tak Terlibat? Ini Dalih PKB Belum Ambil Sikap usai KPK OTT Gubernur Riau Abdul Wahid
 - 
            
              Utang Whoosh Aman? Prabowo Pasang Badan, Minta Publik Jangan Panik!
 - 
            
              Murka! DPR Desak Polisi Tak Pandang Bulu Usut Kasus Guru di Trenggalek Dianiaya Keluarga Murid
 - 
            
              Pemerintah Siap Tanggung Utang Whoosh, Bayar dari Duit Hasil Efisiensi dan Sitaan Koruptor?
 - 
            
              Guru Dianiaya Wali Murid Cuma Gara-gara Sita HP, DPR Murka: Martabat Pendidikan Diserang!