Suara.com - Tampil di Festival Internasional Pencak Silat yang digelar bersamaan dengan Kejuaraan Dunia Pencak Silat XVII, Akiko Asami berhasil mencuri perhatian penonton. Pesilat asal Jepang itu terlihat begitu menjiwai setiap gerakan yang dipertontonkan di GOR Lila Bhuana, Rabu (7/12/2016).
Pantas saja jika setiap gerakan Akiko terasa begitu kompak dengan tabuhan gendang. Pasalnya, sudah 19 tahun perempuan itu menggeluti pencak silat.
Ditemui Suara.com Akiko mengaku sudah 19 tahun menggeluti pencak silat. Perempuan asal Negeri Sakura itu bertutur bahwa sejak 'pertemuannya' dengan pencak silat di Malang tahun 1997 silam, dirinya langsung jatuh cinta.
"Pertama, saya belajar bahasa Indonesia satu bulan di Malang. Saat itu saya kenal pencak silat," kata Akiko yang kemudian memutuskan bergabung dengan Merpati Putih di Indonesia sebelum akhirnya bergabung dengan Panglipur di negara kelahirannya.
"Saya senang seninya pencak silat, kerumputannya, cantiknya, dan gerakannya," sambungnya.
Selain mendalami gerak seni, lewat silat, Akiko ternyata juga pernah berlaga di tujuh kejuaraan dunia. Meski belum pernah menang, namun pengalamannya di ajang para pendekar tersebut membawanya ke level yang lebih tinggi.
"Saya ikut tanding agak lama. Di kelas A, kejuaraan dunia. Tujuh kali. Tapi belum pernah menang," tukasnya sambil tertawa.
Menurut Akiko, pencak silat saat ini mulai berkembang di Negeri Sakura. Salah satu pemicu berkembangnya silat di Jepang yang cukup dahsyat adalah aksi Iko Uwais dan Yayan Ruhian di film The Raid 2: Berandal.
"(Sebelumnya) pencak silat belum begitu terkenal. Tapi karena ada film The Raid 2, di mana orang Jepang ikut bermain, jadi terkenal," katanya dalam bahasa Indonesia yang cukup fasih.
"(Orang) melihat gerakannya Iko Uwais, Yayan Ruhiyan...senang, terus akhirnya masuk ikut silat".
Berita Terkait
-
Janji Manis Erick Thohir Usai Pencak Silat Sumbang 4 Emas SEA Games 2025
-
Hasil SEA Games 2025: Pencak Silat Tambah Dua Medali Emas di Hari Terakhir
-
Ricuh SEA Games 2025: Atlet Pencak Silat Malaysia Kejar dan Serang Wasit
-
Tapak Suci SMK Skill Village Islamic School Sabet Prestasi di Banten Pencak Silat Competition 2025
-
PON Bela Diri Kudus 2025 Rampung, DKI Jakarta Kunci Juara Umum
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Jakarta 'Diteror' Hujan, Pemprov DKI Terapkan Dua Kali Modifikasi Cuaca
-
Hujan Deras Tak Kunjung Reda, Banjir Jakarta Meluas ke 12 RT dan 17 Ruas Jalan
-
Geger Warga Pati Antar Uang dalam Karung Berisi Rp2,6 Miliar, KPK Sebut Terkait OTT Bupati Sudewo!
-
Ketua Komisi VII DPR Kritik Habis Menpar Widiyanti: Kalau Enggak Mau Rapat, Jangan Jadi Menteri
-
Hujan Sejak Malam, Genangan Air di Sekitar Samsat Daan Mogot Picu Kemacetan Arah Grogol
-
Petaka Fajar di Matraman, Atap Rumah Ambruk Imbas Tak Kuat Bendung Hujan
-
8 Ruas Jalan Jakarta Tergenang Imbas Hujan Deras Pagi Ini
-
Waspada! Banjir Genangi Daan MogotFlyover Pesing, Arus Lalu Lintas ke Grogol Melambat
-
Ketua Satgas Tito Karnavian Pastikan Huntara Pengungsi di Pidie Jaya Layak Huni
-
Tinjau Pidie Jaya, Ketua Satgas Tito Karnavian Serahkan Bantuan untuk Warga