Suara.com - Calon gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok mengungkapkan bahwa sosok sang ibu. Buniarti Nungsih merupakan seseorang yang sangat berperan di dalam karir politiknya.
Dirinya dan ibu sepakat bahwa menjadi pejabat merupakan kesempatan untuk membantu orang yang tidak punya.
"Ibu saya pasti doain dan ibu saya juga dukung. Karena kita sepakat, nggak mungkin bantu orang miskin dengan uang kita sebagai pengusaha," ujar Ahok di Rumah Lembang, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (22 /12/2016).
Ahok memiliki pengalaman bahwa keluraganya pernah mengalami masa sulit dalam hal keuangan. Oleh karena itu, sejak diirnya terpilih menjadi Bupati Belitung Timur itu, Ahok berusaha untuk mensejahterakan masyarakat setempat.
Hal ini ditunjukkan dengan tidak ada lagi masyarakat yang berhutang ketika sakit.
"Karena ibu saya sudah alamin dari zaman bapak saya, sampai ngutang kemana-mana pun nggak bisa menyelesaikan soal kemiskinan. Begitu saya jadi bupati, nggak ada lagi orang yang sakit harus pinjam duit, "ucap dia.
Tak hanya itu, Ahok juga mencontohkan bahwa ketika dirinya memimpin DKI Jakarta telah membuat program - program yang meringankan beban rakyat seperti, KJS (Kartu Jakarta Sehat) dan Kartu Jakarta Pintar (KJP).
"Sama seperti sekarang di Jakarta kan, nggak ada lagi pegawai harus pinjam duit karena keluarganya sakit. Nggak ada juga orang ke pegadaian, hanya karena anaknya mau naik kelas. Atau sekarang malahan kuliah sudah perguruan negeri, itu nggak bisa kita bantu sebagai pengusaha," tutur Ahok.
Ahok juga menceritakan pengalaman yang berkesan ketika masa kecil.
Baca Juga: Cerita di Dekat Aksi Penembakan Teroris Tangerang
"Ya dari kecil ya sama ibu, ibu saya sayang banget. Waktu kecil nggak ada kipas, nggak ada ac, belajar sambil di kipasin kok," paparnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
Terkini
-
Pasca Ledakan, Menteri PPPA Pastikan SMAN 72 Jakarta Aman: Senin Mulai Sekolah!
-
Mensos Sambut Positif Wacana Mantan Presiden Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional: Ambil yang Baik-Baik!
-
Proyek Ambisius Monumen Reog Ponorogo Kini 'Dibidik' KPK Usai Bupati Sugiri Jadi Tersangka
-
Ini Penampakan Uang Rp 500 Juta yang Diamankan KPK dari OTT Bupati Ponorogo
-
Hilang di Makassar Ditemukan di Jambi, Begini Kronologi Bocah Bilqis Diculik Wanita Misterius
-
Drama Penculikan di Makassar Berakhir, Bocah Bilqis Ditemukan Selamat di Jambi Usai Sepekan Hilang
-
KPK Beberkan Aliran Suap Proyek RSUD Ponorogo: Bupati Sugiri Diduga Terima Rp 1,4 Miliar
-
Kasus Dugaan Suap Bupati Ponorogo: Diduga Minta Rp 1,5 Miliar ke Direktur RS untuk Amankan Jabatan
-
Pakai Rompi Oranye, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Resmi Jadi Tersangka Kasus Suap Jabatan
-
Evaluasi Semua Lembaga Produk Reformasi: Prabowo Tegaskan Bukan Hanya Polri yang Dikaji