Suara.com - Pengacara Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), I Wayan Sudirta, menegaskan informasi yang menyebutkan Ahok akan dibebaskan malam ini jam 21.00 WIB adalah hoax.
"Bohong. Menipu itu," kata Wayan kepada Suara.com, Kamis (11/5/2017).
Wayan geram dengan penyebar informasi tersebut. Dia mengatakan akan membahasnya dengan tim pengacara pada Jumat (125/2017).
"Kualitas mereka seperti itu. Kami akan mengeceknya," kata Wayan tanpa menjelaskan siapa "mereka" yang dimaksud.
Wayan mengatakan akan berunding dengan tim untuk mempelajari apakah kasus tersebut perlu diproses atau tidak.
"Besok saya rundingkan dengan teman-teman. Kalau teman-teman setuju ya diterusin. Kalau nggak ya biarkan saja," kata dia.
Pengacara Ahok, Josefina A. Syukur, juga menegaskan informasi yang menyebutkan surat permohonan penangguhan penahanan Ahok sudah dikabulkan dan malam ini akan dibebaskan, tidak benar.
"Kalau ada info atas nama Pak Wayan bahwa Pak Ahok akan keluar malam ini, itu tida benar," kata Josefina.
Sebelumnya, pengacara Ahok, Edi Danggur, menyatakan tim sudah mengajukan surat penangguhan penahanan ke Pengadilan Tinggi DKI Jakarta.
Baca Juga: 2 Tahun Penjara Buat Ahok, Hakim Dinilai Memutus di Bawah Tekanan
Edi mengatakan permohonan diajukan supaya Ahok tidak ditahan setelah menerima putusan hukuman dua tahun penjara dari majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara pada Selasa (9/5/2017).
Berita Terkait
-
Ojol Tewas, Ahok Sebut DPR Takut: Kenapa Tidak Berani Terima Orang Demo?
-
Ahok Ikut Komentar Soal Kenaikan Gaji Anggota DPR: Mau Rp1 Miliar Sebulan Oke
-
Ahok Tak Masalah kalau Gaji Anggota DPR Rp1 Miliar Sebulan, Tapi Tantang Transparansi Anggaran
-
CEK FAKTA: Ahok Sebut Jokowi Terseret Korupsi Pertamina Rp 193,7
-
Dari Rival Sengit Jadi Kawan Koalisi? Anies Baswedan Jawab Soal Potensi 'Duet' dengan Ahok
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Bukan Lagi Soal Look Good, Ini Prioritas Baru Kelas Menengah Indonesia yang Harus Dipahami Brand
-
Momen Haru Jokowi Saksikan Pelepasan Jenazah Raja Solo PB XIII, Ribuan Warga Tumpah Ruah
-
7 Provinsi Terkorup di Indonesia Versi ICW: Riau dan NTT Jadi Pemuncak
-
Mencurigakan! Kenapa Kerangka Manusia di Gedung ACC Baru Ditemukan Dua Bulan Setelah Kebakaran?
-
Dengar 'Curhatan' Kades, Dasco: DPR Kawal Masalah Lahan dan Dana Desa
-
Intervensi Kemenkeu di Kasus Rp349 T? Mahfud MD Desak Menkeu Purbaya Bertindak Tegas!
-
KPK 'Bidik' Wagub Riau SF Hariyanto, Dugaan Korupsi Proyek PUPR Makin Panas
-
Viral! Gubernur Riau Kena OTT KPK, Wagub SF Hariyanto Banjir Ucapan Selamat
-
Dorong Pertumbuhan Industri, PLN Teken PJBTL 1.800 MVA di Jawa Barat dan Jawa Tengah
-
Aktif Lagi di DPR, Tangis Haru Adies Kadir dan Uya Kuya Pecah Usai MKD Nyatakan Tak Langgar Etik