Suara.com - Sebuah hologram setinggi 40 kaki bergambar Vladimir Putin, telah muncul di Rusia saat presiden tersebut berkampanye pada Pemilu yang sedang berlangsung di Siberia. Gambar 3D yang terlihat menyeramkan, berpakaian judo terlihat di luar tempat latihan Olimpiade di Tyumen.
Untuk melihatnya, Anda harus mengunduh aplikasi yang disebut 'Foto dengan Putin' dan membawa serta smartphone mereka di lapangan. Hadirnya gambar 3D itu di tengah serentetan gimmik mempromosikan Putin menjelang pemilihan presiden Rusia pada bulan Maret ini.
Hologram tersebut merupakan hasil gagasan seorang pengusaha lokal dan perancang aplikasi dan telah menimbulkan komentar sarkastis dari orang-orang Rusia.
"Hantu besar yang menghantui kita," kata seseorang.
Lainnya menyamakan hologram dengan karakter Game of Thrones yang sedingin es.
"Para petani begitu bosan sehingga mereka membuat patung emas Tywin Lannister," ungkap yang lain.
Namun, seorang kritikus memperingatkan, "Anda menciptakan kultus kepribadian dengan tangan Anda sendiri, jadi jangan mengeluh nanti".
Jajak pendapat menunjukkan, 70 persen orang Rusia bermaksud memilih Putin dalam pemilihan kali ini. Jika dia menang, itu akan menjadi yang keempat dan terakhir di Kremlin, kecuali jika konstitusi diubah, memungkinkan dia menjabat sampai 2024. [Metro]
Baca Juga: Aina Gamzatova, Muslimah Penantang Putin di Pilpres Rusia
Berita Terkait
Terpopuler
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen untuk Hilangkan Kerutan, Murah Meriah Mudah Ditemukan
- 6 Hybrid Sunscreen untuk Mengatasi Flek Hitam di Usia Matang 40 Tahun
- 22 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Oktober: Klaim Pemain 112-113 dan Jutaan Koin
Pilihan
-
Bikin Geger! Gunung Lawu Dilelang jadi Proyek Geothermal, ESDM: Sudah Kami Keluarkan!
-
Uang MBG Rp100 T Belum Cair, Tapi Sudah Dibalikin!, Menkeu Purbaya Bingung
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Kamera Terbaik Oktober 2025
-
Keuangan Mees Hilgers Boncos Akibat Absen di FC Twente dan Timnas Indonesia
-
6 Rekomendasi HP Murah Tahan Air dengan Sertifikat IP, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Kalah Praperadilan, Pulih dari Operasi Ambeien, Nadiem: Saya Siap Jalani Proses Hukum
-
PLN Siap Jadi Motor Dekarbonisasi, Hashim Djojohadikusumo Tegaskan Posisi RI di Paris Agreement
-
Berapa Kekayaan Eric Trump yang Ingin Ditemui Prabowo Subianto?
-
Kecewa Timnas Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Presiden Prabowo Minta Kluivert 'Ditendang?'
-
BPJS Kesehatan Apresiasi 110 Badan Usaha Lewat Penghargaan Satya JKN Award 2025
-
Berkontribusi bagi Keamanan dan Kesejahteraan, BPJS Kesehatan Masuk Nominasi Nobel Perdamaian
-
Misteri Kematian Andri di Kali Green Crout: Keluarga Tolak Dugaan Tawuran, Ungkap Banyak Kejanggalan
-
Ahli Forensik Digital Pertanyakan Kepakaran Rismon yang Tanggapi Kasus Kematian Mirna Salihin
-
Tolak Larangan Merokok di Tempat Hiburan, Ratusan Pengusaha dan Karyawan Demo di DPRD DKI
-
Perintah Tegas Perabowo ke Erick Thohir Usai Timnas Gagal Masuk Piala Dunia: Bangun Akademi Atlet!