Suara.com - Kebakaran terjadi di Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Lahan lapak rongsokan milik warga bernama Hermansyah dilalap api sore tadi, sekitar pukul 17.30 WIB.
Sekretaris Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Bogor, Ma'mur, mengatakan bahwa api membesar sejak sore, dan mobil pemadam kebakaran (damkar) datang sekitar 10 menit kemudian.
Ia menyebut membutuhkan waktu sekitar dua jam bagi anggota damkar dengan berbagai peralatannya untuk benar-benar melakukan pendinginan.
"Selesai penanganan pukul 19.40 WIB. Kerugian belum dapat diperkirakan jumlahnya," kata dia.
Tidak ada korban jiwa dari kasus kebakaran kali ini.
"Kita terjunkan 12 unit mobil pemadam kebakaran dari pos-pos damkar terdekat," ujarnya lagi.
Jika dirinci, 12 mobil damkar itu berasal dari Pos Cibinong tiga unit, Pos Ciomas satu unit, Pos Parung satu unit, Pos Ciawi satu unit, Pos Cileungsi satu unit, Pos Depok empat unit, dan Pos Kota Bgor satu unit.
Dia mengatakan kebakaran diperkirakan bermula akibat terjadi korsleting di aliran listrik sekitar tempat kejadian sehingga, percikan dari api korsleting membakar tumpukan ban bekas di lokasi itu. [ANTARA]
Baca Juga: SPBU di Jalan Ahmad Yani Kebakaran, Ada Ledakan dan Api Berkobar
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- Karawang di Ujung Tanduk Sengketa Tanah: Pemerintah-BPN Turun Gunung Bahas Solusi Cepat
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Ragnar Oratmangoen Ujung Tombak, Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
BREAKING NEWS! Tanpa Calvin Verdonk, Ini Pemain Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Waketum PSI Dapat Tugas dari Jokowi Usai Laporkan Penyelewengan Dana PIP
-
Ole Romeny Diragukan, Siapa Penyerang Timnas Indonesia vs Arab Saudi?
-
Wasapada! Trio Mematikan Arab Saudi Siap Uji Ketangguhan Timnas Indonesia
Terkini
-
Ledakan Dahsyat Hancurkan Gedung Nucleus Farma di Tangsel, Sejumlah Bangunan Terdampak
-
Istana Bantah Kabar Sebut Listyo Sigit Setor Nama Komite Reformasi Polri ke Presiden Prabowo
-
Jejak Rekonsiliasi, Momen PPAD Ziarah ke Makam Pahlawan Timor Leste
-
Dirut PT WKM Tegaskan PT Position Nyolong Nikel di Lahan IUP Miliknya
-
Dirut PT WKM Ungkap Ada Barang Bukti Pelanggaran PT Position yang Dihilangkan
-
NasDem Sentil Projo Soal Isu Jokowi-Prabowo Renggang: Itu Nggak Relevan
-
Seskab Teddy Indra Wijaya dan Mensesneg Prasetyo Hadi Hadiri Rapat Strategis di DPR, Bahas Apa?
-
Cetak Generasi Emas Berwawasan Global, Sekolah Garuda Siap Terapkan Kurikulum Internasional
-
Prabowo Video Call dengan Patrick Kluivert Jelang Timnas Lawan Arab Saudi: Give Us Good News
-
Pelamar Rekrutmen PLN Group 2025 Tembus 200 Ribu: Bukti Antusiasme Tinggi