Suara.com - Puluhan orang mengantre untuk menjalani sidang cerai di Pengadilan Agama Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat hampir setiap harinya.
Fenomena ini menyedot perhatian khalayak ramai. Sejak Oktober 2018 hingga Juli 2019, Pengadilan Agama setempat tercatat telah menangani 4.217 permohonan dan perkara perceraian.
Informasi tersebut diperoleh dari tayangan iNews yangdibagikan channel YouTube Official iNews pada Senin (15/7/2019). Saking banyaknya orang yang ingin bercerai, Pengadilan Agama Kabupaten Bandung di Soreang kewalahan.
Pendaftar untuk sidang perceraian rata-rata berumur 30-50 tahun. Dari 4.217 orang yang ingin bercerai, 8 dari 10 di antara mereka merupakan pasangan suami istri yang berstatus Pegawai Negeri Sipil (PNS).
Sementara faktor penyebab perceraian paling banyak adalah ekonomi dan kasus perselingkuhan. Selain itu disebabkan oleh kasus kekerasan rumah tangga serta interaksi media sosial yang merimbas pada hubungan suami istri.
"Pertama penyebab perceraian karena faktor ekonomi, namanya kehidupan sekarang. Terus ada juga karena kasus perselingkuhan," ungkap Adam Iskandar, Panitera Pengadilan Agama Kabupaten Bandung.
Pihak pengadilan pun mengimbau kepada para calon duda dan janda untuk tertib menunggu sidang. Mereka juga diminta agar lebih waspada terhadap pungutan liar (pungli) saat mengurus perceraian.
Kini Soreang, Kabupaten Bandung menjadi penyumbang angka perceraian tertinggi untuk wilayah Jawa Barat.
Baca Juga: Baru Saja Unggah Kemesraan, Oksana Voevodina Dikabarkan Sudah Cerai
Berita Terkait
-
Alasan Pelatih Selangor FC usai Kalah dari Persib Bandung
-
Suara Bobotoh Guncang GBLA! Kapten Selangor FC Singgung Soal Kalah Mental
-
Raisa Andriana Gugat Cerai Hamish Daud, Humas Pengadilan Agama Jakarta Selatan Membenarkan
-
Mobil Klasik Langka Jadi Saksi Bisu Momen Harmonis Rumah Tangga Hamish Daud dan Raisa
-
Faisal Halim: Persib Bandung Tim yang Bagus
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
Terkini
-
Jejak Korupsi Riza Chalid Sampai ke Bankir, Kejagung Periksa 7 Saksi Maraton
-
'Tidak Dikunci, tapi Juga Tidak Dipermudah,' Dilema MPR Sikapi Wacana Amandemen UUD 1945
-
Lisa Mariana Sumringah Tak Ditahan Polisi Usai Diperiksa Sebagai Tersangka: Aku Bisa Beraktivitas!
-
Menhut Klaim Karhutla Turun Signifikan di Tahun Pertama Pemerintahan Prabowo, Ini Kuncinya
-
'Apa Hebatnya Soeharto?' Sentilan Keras Politisi PDIP Soal Pemberian Gelar Pahlawan
-
Efek Jera Tak Mempan, DKI Jakarta Pilih 'Malu-maluin' Pembakar Sampah di Medsos
-
Menas Erwin Diduga 'Sunat' Uang Suap, Dipakai untuk Beli Rumah Pembalap Faryd Sungkar
-
RDF Plant Rorotan, Solusi Pengelolaan Sampah Ramah Lingkungan
-
KPK Cecar Eks Dirjen Perkebunan Kementan Soal Pengadaan Asam Semut
-
Buka Lahan Ilegal di Kawasan Konservasi Hutan, Wanita Ini Terancam 11 Tahun Bui