Suara.com - Belum lama ini, pihak maskapai Qantas melakukan gebrakan demi membuat para penumpang pesawat lebih nyaman saat penerbangan.
Dilansir Suara.com dari laman The Sun, Sabtu (4/1/2020), rencananya maskapai asal Australia ini akan menyediakan zona khsusus agar penumpang dapat stretching hingga meditasi.
Ide ini muncul dikarenakan maskapai Qantas memiliki rute penerbangan paling lama di dunia selama 20 jam non stop menuju London dari Sydney.
Tentu saja, waktu penerbangan yang tak singkat ini pasti akan membuat tubuh penumpang mudah pegal dan bosan.
Oleh karenanya, maskapai Qantas telah siap membuat desain ulang kursi penumpang agar menjadi lebih nyaman saat penerbangan jarak. jauh.
Bahkan beberapa bangku memang sengaja dicopot agar tempat duduk penumpang lebih leluasa.
"Kami paham jika penumpang menginginkan ruang gerak dalam penerbangan langsung tersebut. Latihan fisik dalam jarak penerbangan yang cukup jauh juga terbukti dibutuhkan. Jadi kami membuat zona stretching di pesawat," sebut Alan Joyce selaku CEO maskapai Qantas.
Modifikasi lain yang akan dilakukan oleh maskapai Qantas di antaranya adalah penambahan handle di pada bagian atas bangku penumpang.
Handle ini nantinya dapat digunakan untuk penumpang melakukan olahraga ringan seperti pull up di pesawat.
Baca Juga: Penumpang Pesawat ini Kedapatan Menggunakan Layar Sentuh dengan Kaki
Wah, terobosan maskapai Qantas yang membuat zona stretching agar penumpang lebih nyaman saat penerbangan jarak jauh ini menarik juga ya?
Berita Terkait
-
8,23 Juta Penumpang Pesawat Wara-wiri di Bandara Selama Awal Nataru
-
Kemenhub Baru Bilang Bali Sepi, Penumpang Pesawat Turun 2 Persen di Nataru
-
Bali Katanya Sepi, Tapi Kemenhub Ungkap Jumlah Penumpang Naik
-
Video Viral Badan Pesawat di Jalan Soetta, Polisi Ungkap Fakta Sebenarnya
-
Lalu Lalang Penumpang Udara saat Nataru Diprediksi Lebih dari 10,5 Juta Orang
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Bareskrim Bongkar Jaringan Judi Online Internasional, Puluhan Tersangka Ditangkap di Berbagai Kota
-
Ajang 'Pajang CV' Cari Jodoh: Fenomena Cindo Match di Mall of Indonesia
-
Hujan Deras Bikin 10 RT dan 3 Ruas Jalan di Jakarta Tergenang
-
Gus Yahya Bantah Tunjuk Kembali Gus Ipul sebagai Sekjen PBNU
-
Longsor Akibat Kecelakaan Kerja di Sumedang: Empat Pekerja Tewas
-
Polisi Tembakkan Gas Air Mata Bubarkan Tawuran di Terowongan Manggarai
-
Hujan Deras Genangi Jakarta Barat, Sejumlah Rute Transjakarta Dialihkan
-
Alasan Kesehatan, 5 Terdakwa Korupsi Pajak BPKD Aceh Barat Dialihkan Jadi Tahanan Kota
-
Mulai Berlaku 2 Januari 2026, Ini 5 Kebiasaan yang Kini Bisa Dipidana oleh KUHP Nasional
-
Misteri Satu Keluarga Tewas di Tanjung Priok, Ini 7 Fakta Terkini