Suara.com - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) resmi menghentikan uji coba hidroklorokuin dan lopinavir/ritonavir sebagai obat Covid-19, Sabtu (4/7/2020).
Menyadur Xinhuanet, Minggu (5/7/2020), WHO mengatakan penggunaan obat tersebut terbukti tidak efektif lantaran tak banyak mengurangi jumlah kematian pasien Covid-19 di rumah sakit.
WHO menghentikan uji coba itu berdasarkan bukti dari hasil sementara Solidarity Trial.
“Hasil uji coba sementara ini menunjukkan bahwa hidroksi klorokuin dan lopinavir / ritonavir menghasilkan sedikit atau tidak ada pengurangan dalam kematian pasien COVID-19 yang dirawat di rumah sakit jika dibandingkan dengan standar perawatan," kata WHO.
"Para peneliti uji solidaritas akan menghentikan uji coba dengan efek langsung."
Kendati resmi menghentikan uji coba terhadap Hidroklorokuin dan satu jenis obat lainnya, WHO menyebut keputusan itu hanya berlaku untuk pasien yang dirawat di rumah sakit.
Bagi penderita Covid-19 yang tak dirawat, Hidroklorokuin dan lopinavir/ritonavir masih bisa digunakan sebagai pencegahan atau perawatan usai pasca kesembuhan.
Solidarity Trial didirikan WHO pada bulan Maret untuk menemukan pengobatan COVID-19 yang efektif untuk pasien yang dirawat di rumah sakit.
Dengan mendaftarkan pasien di banyak negara, Solidarity Trial bertujuan untuk lebih cepat menemukan apakah ada obat yang memperlambat perkembangan penyakit atau meningkatkan kelangsungan hidup pasien Covid-19.
Baca Juga: WHO Ingatkan Kasus Virus Corona Masih Mungkin Akan Terus Bertambah
Berita Terkait
-
Ditunggu! 2 Pekan Lagi WHO Dapatkan Hasil Awal Uji Coba Obat Covid-19
-
Optimistis, India Targetkan Vaksin Covid-19 Ditemukan Pertengahan Agustus
-
WHO Ungkap Kronologi Baru Awal Mula Penyebaran Virus Corona di China
-
Pakai Cara Hitung WHO, Angka Kematian COVID-19 di Indonesia Lebih Tinggi
-
WHO Buka Rincian Awal Wabah, Laporan Pertama Berasal dari Kantornya Sendiri
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Jakarta Siaga! Banjir Kiriman Bogor Hantam Kebon Pala, Air Naik 1,3 Meter
-
Pengemudi Mobil Tewas Saat Macet Horor Banjir Jakarta, Pramono Sampaikan Duka Cita
-
Banjir Kepung Jakarta: Puluhan Rute Transjakarta dan Mikrotrans Setop Operasi, Ini Daftarnya
-
Kado Ultah ke-79 Megawati: PDIP 'Banjiri' Indonesia dengan Gerakan Tanam Pohon
-
Eks Wamen ESDM Sebut Tak Pernah Ada Laporan Masalah Penyewaan TBBM OTM Oleh Pertamina
-
Banjir 50 Cm Tutup Outer Ring Road arah Kembangan Jakbar, Polisi Alihkan Arus dan Siagakan Personel
-
Jakarta Dikepung Cuaca Ekstrem, Pemprov DKI Imbau Perusahaan Terapkan WFH
-
Prabowonomics Menggema di WEF Davos 2026: Dari Danantara, MBG, hingga Efisiensi Anggaran
-
Tawuran Subuh di Bekasi Tewaskan Mahasiswa, Dua Pembacok Dibekuk Polisi
-
Banjir Masih Menggenang, Daftar Rute Transjakarta yang Setop Operasi dan Dialihkan Pagi Ini