Suara.com - Seekor sapi kurban berbobot 250 kilogram terperosok dan terjebak ke saluran air di Jalan Pahlawan Revolusi, Kelurahan Pondok Bambu, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur, Kamis (30/7/2020) sore.
Hal itu disampaikan oleh Kasi Ops Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Timur, Gatot Sulaeman, saat dihubungi Suara.com, Kamis (30/7/2020) sore.
"Iya benar ada seekor sapi berbobot 250 kilogram terperosok dan terjebak di Pondok Bambu, Duren Sawit. Sapi itu diikat dekat saluran kedalaman kurang lebih 1,5 meter," kata Gatot.
Menurut Gatot, pihaknya langsung menerjunkan satu unit tim rescue dan empat orang personel Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Timur.
Namun, bantuan yang dikirimkan Gatot ternyata tak sepenuhnya berjalan mulus. Petugas dengan dibantu sejumlah warga harus hati-hati dalam melakukan penyelamatan mengingat hewan tersebut akan dipakai untuk berkurban.
Proses evakuasi sendiri akhirnya memakan waktu hingga kurang lebih 2 jam. Petugas menyelamatkan sapi dengan cara mengikat tubuhnya lalu dikerek secara manual.
"Proses evakuasi selesai pukul 13.20 dan sapinya selamat," tandasnya.
Berita Terkait
-
Jokowi Sumbang Sapi Seberat 1 Ton untuk Warga Surabaya
-
Penyerahan Sapi Kurban Presiden dan Wakil Presiden di Masjid Istiqlal
-
Jokowi Tebar Sapi Kurban ke 34 Provinsi
-
Istimewanya Sapi Jokowi: Tidur di Karpet Harga Jutaan, Perawatan Khusus
-
Jelang Idul Adha, Tempat Cuci Mobil di Pakistan Justru untuk Mandikan Hewan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Hari Ini, KPK Periksa Gus Yaqut Terkait Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji
-
Menuju Net Zero Emission, Indonesia Siapkan Ekosistem Carbon Capture
-
Update Banjir Jakarta: 39 RT Masih Terendam, Ada yang Sampai 3,5 Meter!
-
Hujan Lebat dan Angin Kencang Masih Intai Jakarta Hari Ini
-
Prabowo Bahas Rencana Groundbreaking 141 Ribu Unit Rumah Subsidi, Bakal Serap 80 Ribu Tenaga Kerja
-
Terjebak di Angka 5 Persen, Burhanuddin Abdullah Sebut Ekonomi RI Alami Inersia
-
Buntut Kasus Es Gabus, Babinsa Kemayoran Dijatuhi Sanksi Disiplin Berat dan Ditahan 21 Hari
-
Gus Yahya Tempuh Jalan Islah, Imam Jazuli: Pengakuan De Facto Otoritas Syuriyah
-
Genangan Surut, Jalan Daan Mogot Sudah Bisa Dilintasi Kendaraan
-
BMKG: Jabodetabek di Puncak Musim Hujan, Waspada Cuaca Ekstrem hingga Mei 2026