Suara.com - Semenjak adanya pandemi virus Corona (Covid-19) banyak jadwal perjalanan baik darat, laut ataupun udara yang berkurang. Pembatasan tersebut bukan hanya bagi transportasi umum saja, transportasi pribadi pun ikut dibatasi dengan adanya pengecekan di jalur-jalur perbatasan.
Salah satunya adalah transportasi darat kereta api yang mengurangi jumlah jadwal perjalanannya. Sebelumya PT Kereta Api Indonesia (KAI) hanya memberikan beberapa jadwal perjalanan saja, sedangkan mulai bulan Agustus 2020 ini KAI sudah menambah sebanyak 7 kereta Api yang kembali beroperasi.
Kereta Api yang kembali beroperasi yaitu KA Harina, Senja Utama Solo, Argo Parahyangan, Pasundan, Sawunggalih dan Argo Bromo Anggrek. Pembelian tiket sudah bisa dilakukan melalui aplikasi KAI Accsess, laman resmi KAI, atau kanal pemesanan resmi yang sudah disediakan.
Melansir dari laman resmi Instagram @kai121_ milik PT Kereta Api Indonesia (KAI), berikut jadwal Kereta Api yang beroperasi di Agustus 2020.
1. Harina
- Bandung-Surabaya Pasarturi (21.40 WIB-09.36 WIB) tanggal 7, 14, 21 dan 28 Agustus 2020
- Surabaya Pasarturi-Bandung (16.50 WIB-04.31 WIB) tanggal 9, 17, 23, 30 Agustus 2020
2. Senja Utama Solo
- Solo Balapan-Pasar Senen (17.50 WIB-02.49 WIB) tanggal 9, 17, 23, 30 Agustus 2020
3. Mataram
- Pasar Senen-Solo Balapan (21.05 WIB-05.50 WIB) tanggal 7, 14, 21, 28 Agustus 2020
4. Mataramaja
- Malang-Semarang Tawang-Pasar Senen (09.00 WIB-00.57 WIB) tanggal 2, 4, 6, 9, 11, 13, 16, 18, 20, 23, 25, 27, 30 Agustus 2020
- Pasar senen-Semarang Tawang-Malang (10.30 WIB-03.09 WIB) tanggal 3, 5, 7, 10, 12, 14, 17, 19, 21, 24, 26, 28, 31 Agustus 2020
5. Argo Parahyangan
- Bandung-Gambir (18.10 WIB-21.31 WIB) tanggal 2, 9, 17, 23, 30 Agustus 2020
- Bandung Gambir (04.55 WIB-08.22 WIB) tanggal 3-31 Agustus 2020
- Gambir-Bandung (18.10 WIB-2059 WIB) tanggal 7, 14, 21, 28 Agustus 2020
- Gambir-Bandung (18.45 WIB-22.08 WIB) tanggal 3-31 Agustus 2020
Baca Juga: China Bangun Terowongan Kereta Api Cepat Bawah Laut Pertama Dalam Sejarah
6. Turangga
- Surabaya Gubeng-Gambir (16.20 WIB-09.19 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-30 Agustus 2020
- Gambir-Surabaya Gubeng (14.00 WIB-07.07 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
7. Joglosemarkerto
- Purwokerto-Tegal-Solo Balapan (17.30 WIB-0017 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
- Solo Balapan-Semarang Tawang-Purwokerto-Semarang Tawang (05.10 WIB-20.13 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
- Solo Balapan-Purwokerto-Semarang Tawangan-Yogyakarta (06.05 WIB-19.09 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
- Yogyakarta-Solo Balapan (19.45 WIB-20.42 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
8. Kamandaka
- Semarang Tawang-Tegal-Purwokerto (20.10 WIB-00.59 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
9. Kertajaya
- Surabaya Pasarturi-Pasar Senen (21.05 WIB-08.36 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
- Pasar Senen-Surabaya Pasarturi (14.15 WIB-01.24 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
10. Bima
- Gambir-Surabaya Gubeng- Malang (16.40 WIB-08.27 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
- Malang- Surabaya Gubeng-Gambir (14.25 WIB-05.43 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
11. Sembrani
- Surabaya Pasarturi-Gambir (17.20 WIB-03.55 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
- Gambir-Surabaya Pasarturi (19.00 WIB-05.15 WIB) tanggal 6-10, 13-17, 19-24, 27-31 Agustus 2020
Berita Terkait
-
Menanti Vonis Empat Hari Jelang Ultah ke-27, Laras Faizati: Hadiah Terbaik adalah Kebebasan
-
Hakim Tolak Eksepsi Delpedro Cs dalam Kasus Kerusuhan Agustus 2025
-
Pulang Nongkrong Ditangkap Polisi, Orang Tua Terdakwa Demo Berharap Bisa Idul Fitri Bersama Anak
-
Niat Kencan Berujung Petaka: AP Dituntut 1 Tahun Bui, Diduga Korban Salah Tangkap Demo Agustus
-
Buntut Demo Agustus 2025 di Depan Polres Jakut, 60 Terdakwa Dituntut 1 Tahun Penjara
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
LBHM Beri 4 Catatan 'Pedas' untuk Indonesia yang Baru Saja Jadi Presiden Dewan HAM PBB
-
Nasib Pandji Pragiwaksono di Tangan Polisi, Penyelidik Mulai Analisis Barang Bukti Materi Mens Rea
-
Aksi Ekstrem Pasutri Pakistan di Soetta: Sembunyikan 1,6 Kg Sabu di Lambung dan Usus
-
Kasus Isu Ijazah Palsu Jokowi, PSI Desak Polisi Segera Tahan Roy Suryo Cs
-
60 Ton Sampah Menggunung, Pemprov DKI Janji Pasar Induk Kramat Jati Bersih dalam 5 Hari
-
Sinyal Bahaya Demokrasi, Lakso Anindito Sebut KUHP Baru Berpotensi Hidupkan Rezim Otoritarian Orba
-
KPK Sempat Terbelah dan Ragu Jadikan Yaqut Tersangka Korupsi Haji?
-
Lakso Anindito Prediksi Gelombang Praperadilan Koruptor Akibat KUHP Baru
-
Rumah Yaqut 'Dikepung' Aparat, Tamu Diperiksa Ketat Usai Jadi Tersangka Korupsi Haji
-
BNI Hadirkan agen46 hingga Pelosok Kota Bima, Perluas Inklusi Keuangan