Suara.com - Sebanyak 749 personel lalu lintas disiapkan untuk mengantisipasi kemacetan pada saat libur panjang Tahun Baru Islam 1442 Hijriah. Nantinya, ratusan personel itu bakal ditempatkan di seluruh jalur baik arteri maupun tol.
"Kesiapan Ditlantas PMJ dalam antisipasi liburan, para anggota yang disebar selain mengamankan jalan mereka juga diharapkan mengurai kemacetan yang akan terjadi," ungkap Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Kombes Sambodo Purnomo Yogo kepada wartawan, Rabu (19/8/2020).
Ratusan personel yang disiagakan berasal dari unsur Polda maupun Polres.
Mereka akan menjaga serta mengatur lalu lintas di ruas jalan yang rawan terjadi kemacetan.
"Dilaksanakan penjagaan dan pengaturan di lokasi rawan macet," kata dia.
Pengamanan tersebut, lanjut Sambodo, akan dimulai sejak sore ini. Tak hanya itu, kepolisian juga telah menyiapkan pos pengamanan untuk mengantisipasi kemacetan.
"Ya mulai nanti sore kita akan melaksanakan penjagaan dan pengaturan serta patroli di titik-titik rawan macet, di pintu masuk tol elevated, di rest area km 19, Simpang Susun Cikunir, Cawang kemudian arah Tomang, Kebon Jeruk, arah luar kota kemudian juga ke arah Jagorawi di simpang Cibubur," kata Sambodo.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Dermaga Halte Buaran Diseruduk Kendaraan Pribadi, TransJakarta Koridor 11 Terpaksa Alihkan Rute
-
Cuaca Senin Pagi: Jakarta Dikepung Hujan Lebat dan Angin Kencang, Cek Daftar Wilayah Terdampak!
-
Laporan PRISM 2025 Sebut Jakarta Jadi Kota Paling Diminati Sepanjang 2025
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Kecupan Hangat Puan dan Prananda untuk Megawati: Sisi Lain Kekeluargaan di Balik Rakernas PDIP 2026
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu