Suara.com - Media sosial diramaikan dengan video salah seorang warganet yang memamerkan memiliki ponsel mahal iPhone 11 Pro. Namun, warganet menyoroti dinding rumahnya yang dinilai mereka kontras dengan ponsel mahal yang dipegang gadis bernama Nurul Aprilianti itu.
Sementara itu, sebuah warung mencuri perhatian publik lantaran jual nasi goreng tanpa nasi. Keberadaan warung makan itu mendadak viral di media sosial dan menjadi sorotan publik.
Selain dua berita di atas, berikut Suara.com merangkum berita viral lainnya sepanjang Jumat (16/10/2020).
1. Dibully 'Pamer iPhone 11 Pro Kok Rumah Jelek', Jawaban Gadis Ini Bikin Syok
Seorang pengguna TikTok mendapat hujatan warganet lantaran dikira memamerkan ponsel mahal yang kontras dengan kondisi rumahnya. Ia pun membeberkan cerita di balik ponsel mahalnya yang ternyata didapat karena prestasinya.
Keributan warganet dimulai ketika gadis itu mengunggah konten yang memperlihatkan ponsel iPhone 11 Pro melalui TikTok-nya, warganet menyoroti soal dinding rumahnya yang dinilai mereka kontras dengan ponsel mahal yang dipegang gadis bernama Nurul Aprilianti itu.
2. Bikin Spanduk Pakai Lirik Lagu Noah, Penjual Gorengan Ini Mendadak Viral
Gorengan menjadi salah satu hidangan yang cukup digemari oleh masyarakat Indonesia. Tak heran jika di sejumlah daerah banyak orang berjualan gorengan.
Baca Juga: Viral Video Pengantin Angkat Piring Kotor Sendiri, Warganet: Yah Jadi Babu
Terbukti ampuh mengganjal rasa lapar, gorengan ini juga menjadi jajanan laris manis karena harganya yang terbilang murah meriah.
3. Viral Warung Jual Nasi Goreng Tanpa Nasi, Bikin Warganet Geleng-geleng
Media sosial dihebohkan dengan penampakan warung makan yang menjual nasi goreng tanpa nasi. Keberadaan warung makan itu mendadak viral di media sosial dan menjadi sorotan publik.
Penampakan warung jual nasi goreng tanpa nasi itu diunggah oleh akun Instagram @anam_chenel.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Jejak Riza Chalid Masih Gelap, Kejagung Perdalam Kasus Korupsi Pertamina Lewat Direktur Antam
-
LRT Jakarta Bakal Diperluas ke JIS dan PIK2, DPRD DKI Ingatkan Soal Akses Harian Warga
-
Cuma di Indonesia Diktator Seperti Soeharto Jadi Pahlawan, Akademisi: Penghinaan terhadap Akal Sehat
-
Pramono Anung Usul Revitalisasi Kota Tua dan Pembangunan RS Internasional Sumber Waras Masuk PSN
-
Buntut Rumah Hakim Dibakar, Jaksa KPK di Medan Kini Dikawal Ketat Selama Sidang Korupsi PUPR Sumut
-
Tak Ingin Insiden SMA 72 Terulang, Gubernur Pramono Tegaskan Setop Praktik Bullying di Sekolah
-
DPR Dukung BGN Tutup Dapur SPPG Penyebab Keracunan MBG: Keselamatan Anak-anak Prioritas Utama
-
BMKG Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem Selama Seminggu, Jakarta Hujan Lebat dan Angin Kencang
-
Setelah Gelar Pahlawan, Kisah Soeharto, Gus Dur, hingga Marsinah akan Dibukukan Pemerintah
-
Dari Kelapa Gading ke Senayan: Ledakan SMA 72 Jakarta Picu Perdebatan Pemblokiran Game Kekerasan