Suara.com - Aksi seorang bapak mengedit foto dengan filter-filter kekinian untuk merayakan hari ulang tahun sang istri viral di media sosial.
Foto-foto tersebut viral udai diunggah oleh anaknya lewat akun Twitter @akunyakul, Minggu (6/6/2021). Dalam unggahan tersebut terlihat beberapa foto menunjukkan kemesraan bapak dan ibu tdengan tulisan-tulisan romantis.
Di salah satu foto tampak tanda hati melingkar mengelilingi potret keluarga. Ada juga foto mesra antara bapak dan ibu yang dihiasi dengan tulisan-tulisan selamat ulang tahun.
Sang bapak bahkan menyematkan panggilan sayang pada istrinya yaitu 'bebeb' dalam foto yang ia edit.
"Barakallahu fii umrik, bebeb," bunyi tulisan dalam foto tersebut.
Sang anak yang melihat foto-foto hasil editan ayahnya tersebut lantas menuliskan komentar. Ia terkejut mengetahui sang ayah memanggil ibunya dengan sebutan 'bebeb'.
"Nyokap gue ultah hari ini terus lo lihat editan bokap gue ya Allah kamana atuh bebeb," tulis sang anak.
Menanggapi foto-foto tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Beberapa dari mereka menyoroti aksi si bapak yang mengedit foto dengan gaya kekinian.
Ada pula yang justru salah fokus dengan wajah si bapak yang disebut mirip dengan Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto.
Baca Juga: The Power of Netizen! Anak Tiup Lilin di Atas Baskom Dihias Pisang Akhirnya Dapat Kado
"Papahnya mirip prabowo + SBY nggak sih ya Allah maaf banget tidak ada maksud menyinggung," tulis warganet dengan akun dounsedap.
"Sumpah aku ada cerita lucu jadi pernah waktu pas lagi mam gitu di rest area tiba-tiba ada ibu-ibu minta foto sama bapakku dia nyangkanya bapakku Prabowo, terus sama bapakku diiyain terus foto bareng beneran," tulis akun @akunyakul.
"Ya Allah lucuuu mood banget bapaknya bu yakul," tulis warganet lain dengan akun anovfllsn.
"Hahahah lucu banget bapakkk, selamat ulang tahun buat mamahnyaa semoga sehat teruss," tulis warganet dengan akun kalajengkel.
Berita Terkait
-
5 Potret Ultah Azka Corbuzier dari Tahun ke Tahun, dari Imut Sampai Jadi Atletis!
-
Bocah Minta Kue Ultah Tema Ini, Publik Malah Merinding Dengar Alasannya
-
Request Tema Kue Ultah Tak Biasa, Bocah Ini Bikin Publik Iba Sekaligus Merinding
-
Bikin Kaget! Minuman Kekinian Ini Dicampur dengan Kacang Telur, Rasanya Mengejutkan
-
The Power of Netizen! Anak Tiup Lilin di Atas Baskom Dihias Pisang Akhirnya Dapat Kado
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
Heboh Pakan Satwa Ragunan Dibawa Pulang Petugas, Pramono Membantah: Harimaunya Tak Keluarin Nanti
-
Jejak Karier Mentereng Mayjen Agustinus Purboyo, Kini Pimpin 'Pabrik' Jenderal TNI AD Seskoad
-
Apa Ketentuan Pengangkatan Honorer PPPK Paruh Waktu 2025? Ini Aturan KemenpanRB
-
Pramono Ungkap Fakta Baru Buntut Ledakan SMAN 72: Banyak Siswa Ingin Pindah Sekolah
-
Aksi Heroik 10 Anjing Pelacak K9, Endus Jejak Korban Longsor Maut di Cilacap
-
Finish 10K BorMar 2025 dalam 81 Menit, Hasto Kristiyanto Lampaui Capaian Pribadi: Merdeka!
-
Sriwijaya Ranau Gran Fondo 2025 Tegaskan Seruan Gubernur Herman Deru: Jaga Alam Demi Pariwisata
-
Masih Tunggu Persetujuan Orang Tua, SMAN 72 Belum Bisa Belajar Tatap Muka Senin Besok
-
International Parade Marching Carnival Sukses Digelar, Jember Siap Menjadi Pusat Event Besar
-
Hasto Kristiyanto Ikut Start 10K BorMar 2025: Mencari Daya Juang di Bawah Keagungan Borobudur