Suara.com - Beredar luas kabar Wendi Cagur meninggal dunia di media sosial. Kabar ini juga dilengkapi oleh foto pemakaman yang dihari sejumlah orang.
Kabar ini dibagikan oleh akun Facebook Rani Rahayu Pratiwi. Melalui akun Facebooknya, ia mengunggah kabar kematian Wendi Cagur di grup Lowongan Kerja Manado dan sekitarnya.
Tak hanya itu, akun ini juga membagikan foto sejumlah orang melayat di pemakaman. Nampak, mereka berdoa di atas liang lahat yang sudah dipenuhi dengan bunga.
Adapun narasi yang dibagikan oleh akun ini sebagai berikut:
“Berita Duka, Selamat Jalan Untuk Selamanya Wendi Cagur, Lnnalilahi Wainnaillaihirojiun Kabar Duka Menyelimuti Dunia Entertainment”
Lantas benarkah klaim tersebut?
PENJELASAN
Berdasarkan penelusuran Turnbackhoax.id -- jaringan media Suara.com, tidak ada infomasi yang valid mengenai informasi mengenai meninggalnya Wendi Cagur.
Saat melakukan pencarian di Google terdapat infomasi bahwa kabar meninggalnya Wendi Cagur merupakan hoaks. Salah satunya seperti artikel yang diunggah medcom.id yang berjudul "[Cek Fakta] Komedian Wendi Cagur Meninggal Hoaks, Ini Faktanya” pada 23 Juni 2021."
Baca Juga: CEK FAKTA: Ada 32 Hotel Gratis di Jakarta untuk Isolasi Mandiri Covid-19, Benarkah?
Selain itu, kabar meninggalnya Wendi Cagur dipastikan tidak benar saat melihat unggahan Instagram miliknya yang bercentang biru. Dalam akun Instagramnya, Wendi nampak masih aktif mengisi beberapa program di Televisi.
Pada salah satu postingannya, Wendi Cagur masih mengisi progam Brownis dan mengucapkan terimakasih kepada penonton yang sudah penyaksikan program tersebut.
KESIMPULAN
Dari penjelasa di atas, maka kabar yang menyebut Wendi Cagur telah meninggal dunia adalah hoaks karena tidak ada infomasi valid terkait hal tersebut.
Informasi tersebut masuk ke dalam kategori konten palsu.
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Ada 32 Hotel Gratis di Jakarta untuk Isolasi Mandiri Covid-19, Benarkah?
-
CEK FAKTA: Benarkah Ada Razia Masker di Seluruh Indonesia dengan Denda 250 Ribu?
-
CEK FAKTA: Benarkah Ustaz Yusuf Mansur Diperiksa Polisi Kasus Penyalahgunaan Dana Haji?
-
401 Tenaga Kesehatan Indonesia Meninggal Dunia Akibat Covid-19
-
Sekretaris DPRD Bintan Muhammad Hendri Meninggal Dunia Karena Covid-19
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Propam Usut Dugaan Salah Prosedur Polisi yang Amankan Pedagang Es Gabus di Johar Baru
-
Bukan Cuma 28, Satgas PKH Ungkap Potensi Gelombang Baru Pencabutan Izin Perusahaan Pelanggar Hutan
-
KAI Daop 1 Rilis Jadwal Mudik Lebaran 2026, Siapkan 37 Ribu Kursi Per Hari
-
Pascabanjir Cengkareng, Sudin LH Jakbar Angkut 187 Ton Sampah dalam 8 Jam
-
Mensos Paparkan Data Bencana Januari 2026: 34 Titik Melanda Indonesia, Jawa Jadi Wilayah Terbanyak
-
12 Aparat Hukum Diduga Perkosa Seorang Ibu di Papua, Saksi Mata Ungkap Kronologi Pilu
-
Mensos: Indonesia Resmi Miliki Data Tunggal DTSEN, Tak Ada Lagi Kementerian Punya Data Sendiri
-
Dua Bulan Bencana Sumatra: 1.204 Korban Meninggal, Ratusan Orang Hilang
-
Kemensos Butuh Rp2 Triliun Tangani Pasca-Bencana Sumatra, Anggaran Tersedia Baru Rp600 Miliar
-
KPK Ungkap Perusahaan Rudy Tanoesoedibjo Tak Salurkan Bansos