Suara.com - Sebuah unggahan tentang curhatan seorang pemilik rumah yang kesal dengan tetangganya lantaran kerap mengambil air tanpa ikut membayar tagihan.
Curhatan tersebut diunggah oleh akun Twitter @seputartetangga, Selasa (29/6/2021).
Dalam unggahan tersebut, seorang warganet mengaku kesal dengan tetangga yang berada di depan rumahnya.
Tetangganya kerap menggunakan air PDAM miliknya tanpa ikut membayar tagihan.
Pada awalnya, ia mengaku tak terlalu memperdulikan aksi tetangganya yang kerap menggunakan air untuk masak hingga cuci motor.
Akan tetapi, dia mengaku kesal ketika tetangga tersebut merenovasi rumah dengan memakai air miliknya.
Ambil Air Tiap Hari
Dalam unggahan tersebut, seorang warganet itu menceritakan bahwa tetangganya tidak memasang air PDAM.
Setiap harinya, tetangga itu meminta air melalui kran di depan rumah.
Baca Juga: Viral Kampanye Bendera Putih di Malaysia, Apa sih Maksudnya?
"Jadi tetangga gue depan rumah kan dia nggak pasang air PDAM, jadi tiap hari kalau dia mau masak air buat kebutuhan selalu ambil ke kran depan rumah gue," tulisnya, dikutip Suara.com.
Si pemilik rumah mengaku tak masalah. Namun, tetangga tersebut semakin menjadi-jadi ketika menggunakan air.
Bahkan, cuci motor pun mengambil air dari si pemilik rumah tersebut.
"Tapi dia makin lama makin ngelunjak, habis dari luar cuci kakinya ke rumah gue. Nyuci motor juga ambil dari rumah gue, tapi dibiarin karena mungkin nggak habis air banyak," lanjutnya.
Si pemilik rumah pun mengaku kesal saat tetangganya itu menggunakan airnya untuk kebutuhan renovasi rumahnya.
Padahal si pemilik rumah berusaha untuk berhemat air agar tagihan tidak membengkak.
Berita Terkait
-
Curhat Bingung Seminggu Dikasih Jatah Makan Ortu Rp1 Juta, Kisah Warganet Ini Jadi Sorotan
-
Viral Kampanye Bendera Putih di Malaysia, Apa sih Maksudnya?
-
Bikin Mewek, Murid Ini Hanya Terdiam Saksikan Temannya Beri Bunga pada Ibu Mereka
-
Viral Ibu-ibu Comoti Cabai di Karung saat Truk Bongkar Muatan, Ditegur Malah Lebih Galak
-
Viral Penampilan Driver Ojol Dirias MUA Bikin Kaget, Warganet: Mirip Melly Goeslaw!
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Beri Sinyal Kuat Gabung ke Gerindra, Budi Arie: Saya Satu-satunya yang Diminta Presiden
-
Cuma Hadir di Kongres Projo Lewat Video, Budi Arie Ungkap Kondisi Jokowi: Sudah Pulih, tapi...
-
Dari Blitar, Megawati Inisiasi Gagasan 'KAA Plus', Bangun Blok Baru Negara Global Selatan
-
Berenang Jelang Magrib, Remaja 16 Tahun Sudah 4 Hari Hilang usai Loncat dari Jembatan Kali Mampang
-
8 Miliar Dolar AS Melayang Setiap Tahun, Prabowo Sebut Judol Biang Kerok!
-
Megawati Tawarkan Pancasila Jadi Etika Global Baru: Dunia Butuh Moralitas, Bukan Dominasi Baru
-
Terkuak! Detik-detik Mengerikan Sebelum Pemuda Nekat Gantung Diri di Flyover Pasupati Bandung
-
Bupati Sudewo Gagal Dimakzulkan: DPRD Pati Bantah Ada Rekayasa, Apa Hasil Rapat Paripurna?
-
Kala Megawati Kenang Momen Soeharto Tolak Bung Karno Dimakamkan di TMP
-
Peringatan Megawati Buat Dunia: Penjajahan Kini Hadir Lewat Algoritma dan Data