Suara.com - Seorang pria membagikan pengalamannya membeli satu botol air mineral di Papua. Harga satu botol air mineral itu menjadi perhatian.
Video itu dibagikan oleh akun Instagram @nenk_updatee, Selasa (21/9/2021).
Dia ingin membuktikan permintaan warganet yang memintanya membeli air mineral kemasan.
Diketahui harga air mineral kemasan di Papua dan di Pulau Jawa memiliki perbedaan.
Harga air mineral kemasan di Papua jauh lebih mahal daripada yang dijual di Pulau Jawa.
Harga Air Mineral
Dalam video tersebut, dirinya membagikan momen saat membeli air mineral di sebuah warung sederhana.
Warung tersebut menjual beragam kebutuhan seperti sembako, air mineral, hingga sabun.
Pria tersebut kemudian bertanya kepada si penjual. "Ada Aqua?" tanyanya.
Baca Juga: Pemkot Gorontalo Janjikan Hadiah Rumah Bagi Atlet PON Papua yang Dapat Emas
Berdasarkan video tersebut, si penjual yang sedang menjaga warungnya langsung bergegas mengambil air mineral botol.
Sebotol air mineral kemasan ia berikan kepada pembeli tersebut.
Kemudian, pria yang hendak membeli air mineral itu bertanya tentang harganya.
Pria tersebut tampak kaget saat mengetahui harga air mineral tersebut.
Usut punya usut, harga air mineral tersebut Rp 12 ribu per botol.
"Rp 12 ribu guys," jelasnya.
Berita Terkait
-
Jelang PON Papua, Atlet Selam Lampung Giat Latihan di Perairan Papua
-
Pemkot Gorontalo Janjikan Hadiah Rumah Bagi Atlet PON Papua yang Dapat Emas
-
KONI Jatim Optimistis Raih 136 Medali Emas di PON XX Papua 2021
-
Pria Pungli di Pajak Medan Ampun-ampun Ditangkap Polisi, Janji Tak Akan....
-
Viral Cara Membuat Bolu Pandan Pakai Magic Com ala Anak Kost, Hasil Akhirnya Tercengang
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Aksi Ekstrem Pasutri Pakistan di Soetta: Sembunyikan 1,6 Kg Sabu di Lambung dan Usus
-
60 Ton Sampah Menggunung, Pemprov DKI Janji Pasar Induk Kramat Jati Bersih dalam 5 Hari
-
Sinyal Bahaya Demokrasi, Lakso Anindito Sebut KUHP Baru Berpotensi Hidupkan Rezim Otoritarian Orba
-
KPK Sempat Terbelah dan Ragu Jadikan Yaqut Tersangka Korupsi Haji?
-
Lakso Anindito Prediksi Gelombang Praperadilan Koruptor Akibat KUHP Baru
-
Rumah Yaqut 'Dikepung' Aparat, Tamu Diperiksa Ketat Usai Jadi Tersangka Korupsi Haji
-
BNI Hadirkan agen46 hingga Pelosok Kota Bima, Perluas Inklusi Keuangan
-
Indonesia Terpilih jadi Presiden Dewan HAM PBB, Amnesty International Indonesia: Kebanggaan Semu!
-
KPK Bongkar Alasan Jerat Eks Menag Yaqut: 'Permainan' Kuota Haji Tambahan Jadi Pemicu
-
Sinyal Keras KPK, Eks Menag Yaqut Secepatnya Ditahan di Kasus Korupsi Haji