Suara.com - Menyanyi merupakan salah satu hobi yang menyenangkan. Meskipun tidak semua orang mempunyai kemampuan menyanyi yang bagus.
Namun dengan bernyanyi orang dapat sejenak melepas kepenatannya. Sama seperti yang dilakukan oleh seorang istri satu ini, dia menyanyi di depan suaminya.
Aksi istri tersebut ketika bernyanyi diunggah dalam media sosial TikTok @rizalfauzi280. Tetapi lirik lagu yang dinyanyikannya mendadak menjadi sorotan warganet.
"Suaminya kena mental bosqu," keterangan video seperti dikutip oleh Beritahits.id, Kamis (13/01/2022).
Rekaman video itu menunjukkan seorang istri yang sedang melipat tumpukan baju sambil bernyanyi. Sementara di depannya ada suami yang tengah asyik memainkan ponsel.
Lirik pertama lagu itu menyatakan jika dia sebelum menikah dengan suaminya diperlakukan seperti ratu. Namun setelah menikah dirinya justru bagaikan pembantu.
"Sebelum nikah, aku seperti ratu"
"Setelah nikah, aku bagaikan babu"
Ketika menyanyikan 'aku bagaikan babu', istri tersebut mengucapkan lebih keras di dekat telinga sang suami.
Baca Juga: Pasutri di Medan Berlumur Diduga Dianiaya, Begini Kata Polda Sumut
Lirik selanjutnya mengungkapkan kekecewaan dia sebagai istri. Dia harus kena marah suami untuk masalah sepele. Uang jajannya pun harus dipangkas oleh sang suami.
"Masalah sepele, suami langsung marah"
"Uang jajanku dipotong, begitu saja"
Lirik berikutnya menceritakan kesehariannya sebagai seorang istri. Dia merasa hari-harinya menyedihkan.
"Setiap hari ku cuci baju kotor"
"Dan aku harus selalu masak nasi"
Berita Terkait
-
Lirik Sholawat Badar dan Sejarah Singkatnya
-
4 Kebiasaan Ini Pasti Muncul saat Ada Sesuatu yang Banyak Disukai Publik
-
Skill Pengamen Ini Sukses Bikin Publik Melongo, Bisa Memainkan Lagu Bohemian Rhapsody
-
Nyesek Banget! Mantan Suami Mau Nikah Lagi, Perempuan Ini Dapat Chat Pamitan Sedih
-
Pasutri di Medan Berlumur Diduga Dianiaya, Begini Kata Polda Sumut
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Jaga Warga Diperluas hingga Pedukuhan, Kapolri Tekankan Penyelesaian Masalah Lewat Kearifan Lokal
-
Polisi: Pelaku Ledakan SMAN 72 Pesan Bahan Peledak Online, Kelabui Ortu Pakai Alasan Eskul
-
Kapolri dan Sri Sultan Pimpin Apel Jaga Warga, Perkuat Keamanan Berbasis Komunitas di DIY
-
Grebek Jaringan Online Scam, Otoritas Myanmar Tangkap 48 WNI
-
Prabowo dan Dasco Bertemu di Istana: Bahas Kesejahteraan Ojol hingga Reforma Agraria
-
Bobby Nasution Tak Kunjung Diperiksa Kasus Korupsi Jalan, ICW Curiga KPK Masuk Angin
-
Kontroversi 41 Dapur MBG Milik Anak Pejabat di Makassar, Begini Respons Pimpinan BGN
-
Buntut Putusan MK, Polri Tarik Irjen Argo Yuwono dari Kementerian UMKM, Ratusan Pati Lain Menyusul?
-
Halim Kalla Diperiksa 9 Jam Terkait Korupsi PLTU Mangkrak Rp1,35 Triliun
-
Cegah Lonjakan Harga Jelang Nataru, Prabowo Minta Ganti Menu MBG dengan Daging dan Telur Puyuh