Suara.com - Jumat(11/3/2022), Suara.com merayakan hari jadinya ke 8 tahun. Dari ucapan selamat dan doa, salah satunya datang dari Menteri Lingkungan Hidup RI Siti Nurbaya Bakar.
"Saya Siti Nurbaya Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia, dengan ini menyampaikan ucapan selamat ulang tahun yang ke-delapan untuk Suara.com," ungkap Siti kepada Suara.com, Jumat (11/3/2022).
Ia juga menyatakan bahwa Suara.com telah memberikan warna baru dalam jurnalisme media online.
"Sebagai portal media online yang hadir di tengah derasnya arus informasi melalui media online, Suara.com telah memberikan warna baru dalam jurnalisme media online di Indonesia," ucap Siti Nurbaya Bakar.
Politisi Partai Nasdem itu menyebut berbagai konten yang ada di Suara.com juga membantu masyarakat dalam mendapatkan informasi yang berkualitas dan objektif. Termasuk informasi yang berkaitan dengan lingkungan hidup dan kehutanan.
"Hal ini ini sejalan dengan peran jurnalis dengan medianya yang sangat penting dalam penyampaian informasi kebijakan pemerintah kepada masyarakat, demikian pula sebaliknya untuk dari masyarakat kepada pemerintah," tuturnya.
Selain itu, ia menyampaikan bahwa media ini telah menjalankan fungsi informasi dan jurnalistik beretika.
"Terima kasih saya sampaikan kepada Suara.com yang telah menjalankan fungsi informasi dan jurnalistik faktual dan beretik jurnalistik, yang sangat berarti bagi kemajuan bangsa Indonesia," katanya.
Baca Juga: Update Nonton MotoGP Sirkuit Mandalika: 404 Ton Kargo Logistik Tiba di Bandara Internasional Lombok
Tag
Berita Terkait
-
Mengapa Restorasi Mangrove Kini Jadi Kunci Lindungi Pesisir Indonesia?
-
Bertahan di Tengah Tantangan, Para Pemimpin Media Ungkap Strategi Jaga Bisnis dan Kredibilitas
-
Saat Pesisir Tergerus, Bagaimana Karbon Biru Bisa Jadi Sumber Pemulihan dan Penghidupan Warga?
-
Suara.com Gelar Workshop Jurnalisme Konstruktif untuk Perkuat Liputan Lingkungan
-
Abrasi Berkurang, Kepiting Datang: Bagaimana Mangrove Mengubah Wajah Pesisir Tambakrejo Semarang?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
Terkini
-
Dari Kopi, Nongkrong, Lalu Investasi: Strategi Indonesia Pikat Investor di WEF Davos 2026
-
DPR Godok RUU Jabatan Hakim: Usia Pensiun Ditambah, Rekrutmen Hakim Kini Mandiri oleh MA
-
Pemerintah Siapkan RUU Disinformasi dan Propaganda Asing, Menko Yusril: Bukan untuk Anti-Demokrasi
-
DPR Gelar Fit and Proper Test 18 Calon Anggota Ombudsman RI 26 Januari, Cari 9 Nama Terbaik
-
Meski Kepala Daerah Ditahan, Kemendagri Tegaskan Pemerintahan Pati dan Madiun Tetap Berjalan
-
KPK Tegaskan Tak Ada Uang Mengalir ke Partai Gerindra dari Dugaan Pemerasan Bupati Sudewo
-
Eks Ketua Komnas HAM Hafid Abas Tekankan Praduga Tak Bersalah untuk Rektor UNM Prof Karta Jayadi
-
Tangkal Paparan Konten Radikal, Komisi E DPRD DKI Setuju Aturan Sita HP Selama Jam Belajar
-
Kejagung Buka Kemungkinan Periksa Vendor Laptop dalam Dugaan Korupsi Chromebook Kemendikbudristek
-
Penampakan Uang Rp2,6 Miliar dalam Karung dari OTT KPK Bupati Pati Sudewo