Suara.com - Bubble wrap atau plastik gelembung biasanya digunakan untuk melindungi barang yang dipaketkan.
Platik satu ini digunakan agar barang yang mudah pecah atau rapuh lebih terlindungi di proses pengiriman.
Namun nyatanya seorang ayah menggunakan bubble wrap untuk anaknya sendiri. Ia membungkus sang anak dengan bubble wrap sebagai sebuah perlindungan.
Pada video yang diunggah oleh akun Instagram @memomedsos, seorang ayah memasangkan bubble wrap ke seluruh tubh anak. Milai dari kaki hingga pundak dilapisi bubble wrap menjadi layaknya pakaian.
Tak hanya itu, anak tersebut juga dipasangi bubble wrap di bagian kepala mirip sepeti topi.
Bubble Wrap untuk Melindungi Anak
Pemasangan bubble wrap oleh sang ayah pada anak balitanya itu tenyata bukan tanpa maksud.
Anak perempuan tersebut tengah belajar berjalan sehingga langkahnya masih mudah goyah dan cenderung sering jatuh.
Untuk menghindari cedera saat belajar beralan, sang ayah memasangkan bubble wrap agar sang anak 'tahan banting'.
Baca Juga: Viral Pengantin Pria Terlalu Semangat Injak Telur, Endingnya Muncrat Bikin Amis Istrinya
"Saat bayimu mulai belajar berjalan dan ayah ingin dia tetap aman, jadi dia membungkus anak dengan bubble wrap," tulis pemilik video tersebut.
Video yang diunggah pada selasa (15/3/2022) itu tentu mendapatkan berbagai respons dari warganet.
"Sayang anak bapak takut si cantik lecet," komentar warganet.
"Beginilah kalau ayah menjaga anak," imbuh warganet lain.
"Tinggal dipaketin, Ya Allah bapaknya protektif banget nih," tulis warganet di kolom komentar.
"Inilah alasan kenapa jangan ninggal anak sama ayahnya," timpal lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Pimpin Ziarah Nasional di TMPNU Kalibata, Prabowo: Jangan Sekali-sekali Lupakan Jasa Pahlawan
-
Ketua DPD Raih Dua Rekor MURI Berkat Inisiasi Gerakan Hijau Nasional
-
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Senin 10 November 2025
-
Kondisi Terduga Pelaku Ledakan SMA 72 Jakarta Membaik Usai Operasi, Polisi Fokus Pemulihan
-
Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
-
Polemik Pahlawan Nasional: Soeharto Masuk Daftar 10 Nama yang akan Diumumkan Presiden Prabowo
-
Soeharto, Gus Dur, Hingga Marsinah Jadi Calon Pahlawan Nasional, Kapan Diumumkan?
-
Motif Pelaku Ledakan di SMAN 72: KPAI Sebut Dugaan Bullying hingga Faktor Lain
-
Siswa SMAN 72 Terapkan Pembelajaran Online 34 Hari untuk Redam Trauma Usai Ledakan
-
Garis Polisi di SMA 72 Dicabut, KPAI Fokus Pulihkan Trauma Ratusan Siswa dan Guru