Suara.com - Menunaikan zakat merupakan rukun islam ke empat. Setiap umat muslim memiliki kewajiban untuk mengeluarkan zakat fitrah guna menyempurnakan rukun Islam. Terdapat niat dan doa zakat fitrah yang dapat dipanjatkan umat muslim ketika ia hendak berzakat.
Sebelum waktunya untuk membayar zakat fitrah habis, kalian perlu tahu doa dan niatnya lebih dahulu. Berikut bacaan niat dan doa zakat fitrah yang telah dirangkum Suara.com.
Zakat fitrah bisa berupa makanan pokok seperti beras, jagung, gandum, kurma, susu, anggur kering dan lain-lain. Mengenai besaran zakat fitrah yang harus dikeluarkan, mayoritas ulama sepakat yakni 1 sha' (sekitar 2,7 sampai 3 kilogram). Para ulama juga memperbolehkan orang berzakat dengan menggunakan uang tunai sesuai dengan harga makanan pokok.
Hukum mengeluarkan zakat fitrah adalah wajib bagi setiap muslim yang mampu secara finansial atau harta. Kewajiban mengeluarkan zakat pada saat bulan Ramadhan ini tertuang dalam Q.S Al Baqarah ayat 110 yang artinya:
" Dan dirikanlah shalat dan tunaikanlah zakat. Dan kebaikan apa saja yang kamu usahakan bagi dirimu, tentu kamu akan mendapat pahala nya pada sisi Allah. Sesungguhnya Alah Maha Melihat apa-apa yang kamu kerjakan."
Dalam proses pembayaran zakat bisa diwakilkan oleh anggota keluarga, tidak harus membayar sendiri. Oleh karena itu, terdapat niat atau doa zakat fitrah yang berbeda-beda sesuai dengan kepada siapa zakat itu dikeluarkan.
Berikut ini macam-macam niat dan doa zakat fitrah:
1. Niat Mengeluarkan Zakat untuk Diri Sendiri
Nawaitu an ukhrijaa zakaatal fitri 'an nafsii fadhan lillahii ta'aala
Baca Juga: Bacaan Doa Bayar Zakat Fitrah di Bulan Ramadhan
Artinya: "Saya niat mengeluarkan zakat fitrah dari diriku sendiri fardu karena Allah Ta'ala"
2. Niat Mengeluarkan Zakat untuk Diri Sendiri dan Keluarga
Nawaitu an ukhrijaa zakaatal fitri 'annii wa 'an jami'ii maa tilzamunii nafaqaa tuhum syar'an fardhan lillahi ta'aala
Artinya: "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku, fardu karena Allah Ta'ala".
Setelah membaca niat mengeluarkan zakat, umat muslim dapat membaca doa mengeluarkan zakat. Agar Allah memberikan berkah yang melimpah. Berikut ini bacaan doa zakat fitrah:
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Gubernur Riau Kader PKB Diciduk KPK, Petinggi Partai: Hormati Proses Hukum
 - 
            
              Human Error! Imbas Masak Nasi Ditinggal Pemiliknya, 3 Rumah di Cakung Jaktim Ludes Terbakar
 - 
            
              Jonan Buka-bukaan! Ini Isi Diskusi 2 Jam Bareng Prabowo, Singgung Keadilan Sosial
 - 
            
              Kecelakaan Depan DPR: Pengemudi Ojol Kabur Tinggalkan Penumpang Bersimbah Darah, Kini Masuk DPO!
 - 
            
              Gerindra Bantah Budi Arie Sudah Jadi Kadernya, Dasco: Belum Ada KTA
 - 
            
              Di Mata Sang Penambal Ban Asal Pati Ini, JKN Telah Menjadi Penyelamat Hidupnya
 - 
            
              Hukum Tajam ke Bawah, Tumpul ke Atas? Yusril: Akibat Ketimpangan Sosial-Ekonomi
 - 
            
              OTT Gubernur Riau Abdul Wahid: Dibagi 2 Kloter, KPK Giring 9 Orang ke Jakarta, Siapa Saja Mereka?
 - 
            
              Pemerintah Siap Kembangkan Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Tapi Tunggu Urusan Whoosh Beres Dulu
 - 
            
              Dari Kuli Bangunan Jadi Gubernur, Abdul Wahid Kini Diciduk KPK dalam Operasi Senyap