Suara.com - Beberapa waktu belakangan ini, Hacker Bjorka trending topik di media sosial Twitter. Pasalnya, Ia telah meretas data rahasia milik Presiden Jokowi dan BIN (Badan Intelejen Nasional). Sebelumnya, hacker ini juga diketahui membobol data 1,3 juta SIM Card.
Keberadaan para hacker ini memang sangat meresahkan dunia. Karena data-data sangat rahasia pun bisa mereka bobol dengan mudah.
Bicara tentang hacker, siapa sangka di Indonesia juga rupanya mempunyai hacker hebat dan terkenal. Bagaimana tidak hebat dan terkenal hacker asal Indonesia ini juga jadi salah satu hacker yang ditakuti dunia.
Akhir-akhir ini, deretan kasus peretasan yang dilakukan hacker Indonesia pun diberitakan lingkup nasional hingga internasional. Kira-kira, siapa saja hacker terkenal di Indonesia yang diakui kehebatannya dan ditakuti dunia? Simak ulasannya berikut ini.
1. Putra Aji
Putra Aji ini salah satu hacker asal Indonesia yang terkenal. Pasalnya, ia berasil meretas situs NASA tahun 2019 lalu.
Pada saat itu, remaja asal Tangerang berusia 15 tahun ini masih bersekolah SMP. Putra Aji ini masuk golongan white hat hacker, karena dia hanya meretas untuk mengetes keamanan suatu situs.
2. Sultan Haikal
Pada tahun 2017 lalu, Sultan Haikal sukses bobol situs Pemda (pemerintah daerah) dan kementerian. Bukan hanya itu, dia juga diketahui pernah bobol situs Citilink, Go Jek, dan tiket.com, bahkan situs kepolisian.
Baca Juga: Heboh Bjorka Ungkap Otak Pelaku Pembunuhan Munir, Ungkap Detil Kronologinya
3. SFR dan MZSRBP
Kedua hacker asal Indonesia ini juga terkenal di dunia. Pasalnya, mereka telah membuat rugi negara Amerika Serikat hingga 60 juta dolar.
Mereka berdua membuat 14 website palsu lalu disebarkan melalui sms blast bantuan Covid-19. Mereka berdua akhirnya ditangkap atas kasus UU ITE.
4. Jim geovedi
Jim Geovedi ini adalah hacker terkenal di Indonesia yang dikenal sebagai white hat hacker. Dia diketahui pernah mempraktekan cara membobol satelit China, mampu mengakses kontrol traffic internet yang ada di Indonesia, serta memanipulasi data keuangan. Kini, dia bekerja untuk bidang keamaan siber di London.
5. ADC Hacker
Berita Terkait
-
Heboh Bjorka Ungkap Otak Pelaku Pembunuhan Munir, Ungkap Detil Kronologinya
-
Diancam UU ITE oleh Istana, Bjorka: Kalian Semua Masih Bingung
-
Identitas Bjorka Perlahan Terungkap Usai Akui Punya Teman WNI di Polandia
-
Heboh Diduga Data Menkominfo Disebar oleh Hacker Bjorka, Nama Kontak Johnny G Plate Habis Diisengi Warganet
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Polda Undang Keluarga hingga KontraS Jumat Ini, 2 Kerangka Gosong di Gedung ACC Reno dan Farhan?
-
Saya Tanggung Jawab! Prabowo Ambil Alih Utang Whoosh, Sindir Jokowi?
-
Said Didu Curiga Prabowo Cabut 'Taring' Purbaya di Kasus Utang Whoosh: Demi Apa?
-
Tragedi KKN UIN Walisongo: 6 Fakta Pilu Mahasiswa Terseret Arus Sungai Hingga Tewas
-
Uya Kuya Dinyatakan Tidak Melanggar Kode Etik, Kini Aktif Lagi Sebagai Anggota DPR RI
-
Dendam Dipolisikan Kasus Narkoba, Carlos dkk Terancam Hukuman Mati Kasus Penembakan Husein
-
Sidang MKD: Adies Kadir Dinyatakan Tidak Melanggar Kode Etik, Diaktifkan Kembali sebagai Anggota DPR
-
Kronologi Guru di Trenggalek Dihajar Keluarga Murid di Rumahnya, Berawal dari Sita HP Siswi di Kelas
-
Mendadak Putra Mahkota Raja Solo Nyatakan Naik Tahta Jadi PB XIV di Hadapan Jasad Sang Ayah
-
IKJ Minta Dukungan Dana Abadi Kebudayaan, Pramono Anung Siap Tindaklanjuti