Suara.com - Hari Natal sebentar lagi akan tiba. Biasanya, Umat Kristiani aku menyambut Natal pada 25 Desember dengan mendengarkan lagu-lagu rohani. Salah satunya lagu Natal berjudul Natal di Hatiku. Bagi yang ingin turut menyanyikannya, berikut ini lirik lagu Natal di Hatiku.
Lagu Natal di Hatiku milik Jonathan Prawira yang rilis tahun 2019 ini mempunyai berbagai versi. Versi yang paling populer yaitu versi yang dinyanyikan Nikita dan Wawan YAP pada tahun 2020.
Jonathan Prawira sendiri dikenal sebagai penyanyi lagu-lagu rohani sejak tahun 1989. Selain pencipta lagu, Jonathan Prawira diketahui juga sebagai penulis buku, pengkhotbah, dan inspirator.
Lagu-lagunya banyak dinyanyikan berbagai artis serta dijadikan soundtrack sinetron. Ia diketahui sudah menghasilkam karya lebih dari 4.800 lagu. Bahkan, ia juga pernah mendapatkan beberapa penghargaan, salah satunya penghargaan Indonesia Gospel Music Awards secara berturut-turut tahun 2005-2007.
Nah, bagi yang ingin menyanyikan lagu rohani Natal di Hatiku milik Jonathan Prawira pada perayaan Natal, berikut ini lirik lagu Natal di Hatiku.
Lirik Lagu Natal di Hatiku
Natal terasa begitu berarti
Karena Yesus lahir ke dalam dunia ini
Bukan karena dunia layak untuk menerimanya
Baca Juga: Chord dan Lirik Lagu Natal di Hatiku untuk Meriahkan Hari Natal 2022
Tetapi karena Tuhan sangat mengasihi kita semua
Seperti palungan, layakkanlah hatiku menyambut-Mu, Tuhan
Seperti emas, kemenyan dan mur
Biar hidupku berkenan pada-Mu
Seperti palungan, layakkanlah hatiku menyambut-Mu, Tuhan
Seperti emas, kemenyan dan mur
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Sindir Pajak hingga Sembako, Ahmad Sahroni Muncul usai Rumah Dijarah: Alhamdulillah Saya Tak Korupsi
-
Rencana Projo Ganti Logo, Sinyal Budi Arie Mulai Menjauh dari Jokowi?
-
Terekam CCTV! Trio 'Triceng' Beraksi: Bobol Pagar Bawa Kabur Motor, Ayam, Serta Sandal di Cipayung
-
Hidup dalam Bau Busuk, Warga Desak Penutupan RDF Rorotan
-
Gagah! Prabowo Serahkan Kunci Pesawat Angkut Terbesar TNI AU Airbus A400M, Ini Kehebatannya
-
MKD Cecar 7 Saksi Kasus 'Joget' DPR: Nasib Sahroni, Nafa Urbach hingga Uya Kuya Ditentukan
-
BMKG: Puncak Musim Hujan Dimulai November, Suhu Masih Panas hingga 37 Derajat Celsius
-
Dengar Keterangan Saksi dan Ahli, MKD Gelar Sidang Dugaan Pelanggaran Etik Sahroni hingga Eko Patrio
-
Gagal Makzulkan Bupati Pati, 2 Aktivis Kena Bui: Dijerat Pasal Berlapis Usai Blokir Pantura
-
Santai Digugat Buronan e-KTP, KPK Pede Hakim Bakal Acuhkan Praperadilan Paulus Tannos, Mengapa?