Sementara itu terkait peresmian Sekber, Imin menyoroti momentum 1 Rajab pada hari Senin (23/1). Ia berujar peresmian Sekber menjadi momentum berbenah dan persiapan membawa keberkahan menuju Ramadan
"InsyaAllah dengan peresmian ini kerja sama PKB dan Gerindra untuk Indonesia yang sejahtera terwujud," ujar Imin.
Resmikan Sekber
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subuanto bersama Ketua Umum PKB Muhaimin Iskkandar meresmikan Sekretariat Bersama (Sekber) Koalisi Gerindra-PKB di Menteng, Jakarta Pusat, Senin (23/1/2023).
Prabowo menjelaskan peresmian Sekber ini sebagai wujud pelaksanaan implementasi dari kerja sama politik atau koalisi yang sudah diputuskan antar Geridra dan PKB di Sentul, Bogor, Jawa Barat pada 13 Agustus 2022 lalu.
"Selama ini kerja sama itu kita laksanakan masing-masing partai konsolidasi," ujar Prabowo.
Prabowo menjelaskan tidak lama lagi Indonesia akan mengadakan menggelar Pemilu 2024, atau tepatnya pada 14 Februari 2024.
Lebih lanjut terkait Sekber, Prabowo menyampaikan kalau kerja sama antara PKB dan Gerindra solid untuk menghadapi Pemilu 2024.
"Hari ini adalah suatu bukti, bahwa kerja sama kita solid, tekad kita solid, semngat kita tinggi, optimisme kita besar, keyakinan kita besar, kita akan maju ke rakyat untuk membela kepentingan rakyat," jelas Prabowo
Baca Juga: Nilai Gerindra-PKB Punya Chemistry, Sandiaga Uno: Prabowo-Cak Imin Sangat Rileks
Prabowo meyakini nantinya bakal ada partai lain yang bergabung ke koalisi Gerindra dan PKB. Meski demikian, Prabowo belum mau menyebutkan partai mana yang kemungkinan besar bakal merapat.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Diduga Masturbasi di Bus TransJakarta, Dua Penumpang Diperiksa Polisi
-
Disebut Paling Bahagia, Indonesia Justru Dibayangi Tingkat Kemiskinan Tertinggi Versi Bank Dunia
-
FPI Ancam Polisikan Pandji Pragiwaksono Buntut Stand Up Komedi Mens Rea
-
Jokowi Terima Restorative Justice, Polda Metro Terbitkan SP3 untuk Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis
-
Eggi Sudjana Ajukan Restorative Justice di Kasus Ijazah Jokowi, Jadi Jalan Damai Tanpa Pengadilan?
-
Istana Bicara Soal RUU Anti Propaganda Asing, Berpotensi Bungkam Kritik?
-
Jadi Alat Melakukan Tindak Pidana: Akun IG Laras Faizati Dimusnahkan, iPhone 16 Dirampas Negara
-
KPK Sebut Ketua PDIP Jabar Diduga Kecipratan Duit Kasus Ijon Proyek Bekasi, Berapa Jumlahnya?
-
Pola Korupsi 'Balik Modal Pilkada' Jerat Bupati Bekasi? KPK Cium Modus Serupa Lampung-Ponorogo
-
Mulai Dibahas DPR, Analis Ingatkan RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Sandera Lawan Politik