Suara.com - Dua unit mobil terlibat kecelakaan adu banteng di Jalan Raya Kemang Utara, tepatnya di dekat bengkel eks Ducati Mampang, Jakarta Selatan, pada Rabu (15/2/2023) sekitar pukul 00.30 WIB.
Terkait itu, Kanit Laka Lantas wilayah Jakarta Selatan, AKP Suharno, menuturkan kejadian bermula, satu unit mobil KIA Sportage dengan nomor polisi B 1541 UJH, melaju dari arah barat menuju ke timur di Jalan Raya Kemang Utara.
Sesampainya dipersimpangan, ada mobil Daihatsu Sigra, dengan nomor polisi B-1623-ZK dari arah selatan hendak berbelok menuju arah barat.
“Sehingga terjadilah kecelakaan,” kata Suharno, saat dikonfirmasi, Rabu.
Akibat insiden ini, kendaraan KIA Sportage yang dikendarai seorang wanita berinisial CN (31) terguling. Posisi atap mobil berada dibawah, sementara roda kendaraan menghadap keatas.
Sementara, mobil Sigra yang dikendarai oleh seorang pria berinisial RM (24) mengalami patah as roda depan.
Buntut dari kecelakaan ini, seorang penumpang dari mobil Sigra mengalami memar dibagian kepala, hingga kini masih dalm perawatan di Rumah Salit Siloam Mampang.
“Kami masih menyelidiki penyebab kecelakaan,” tutup Suharno.
Baca Juga: Gandeng ITDEL, Jasa Raharja Cegah Kecelakaan Lalu Lintas Lewat Teknologi
Berita Terkait
-
Arya Saloka Bicara Soal Perjalanan Jauh Dan Doakan Andin Masuk Surga
-
15 Korban Kecelakaan Bus Mengangkut Anak TK Dirawat di Rumah Sakit, Ini Kronologisnya
-
Bus Rombongan Anak TK Terguling Tabrak Rumah Warga di Jalur Taman Safari Prigen
-
Duh! Alphard Ringsek Gegara Ketiban Truk Muatan Batu Kali, Sopir: Saya Cuma Lihat GPS
-
Gandeng ITDEL, Jasa Raharja Cegah Kecelakaan Lalu Lintas Lewat Teknologi
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Menkeu Purbaya Jawab Kritik, Sebut Gaya 'Koboi' Perintah Langsung dari Presiden Prabowo
-
KPK Ungkap Alasan Penghentian Kasus Lahan RS Sumber Waras
-
Praperadilan Delpedro Ditolak, Pendukung Beri Kartu Merah ke Hakim: Bebaskan Kawan Kami!
-
Tangis Histeris Ibunda Pecah di Pengadilan Usai Praperadilan Delpedro Ditolak
-
Geger Grup WA 'Mas Menteri', Pengacara Nadiem Bantah Atur Proyek Chromebook
-
Sudah Diizinkan Hakim untuk Pindah, Jaksa Agung Ngotot Minta Anak Riza Chalid 'Dikembalikan'!
-
Jakarta Punya 111 Stasiun Aktif Jaga Lingkungan, Warga Akui Pentingnya Data Valid Kualitas Udara
-
Sambangi KPK, Pelapor Ketua Bawaslu Serahkan Bukti Dugaan Korupsi Proyek Renovasi Gedung
-
Prabowo Wacanakan Bahasa Portugis Masuk Kurikulum, DPR Langsung 'Todong' Syarat: Uji Coba di NTT
-
Bikin Merinding, Video Viral Penyelamatan Pria yang Celananya Dimasuki Ular Kobra