Suara.com - Daftar gaji Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Kementerian Sekretariat Negara (Setneg) menjadi sorotan setelah istri dari salah satu pegawainya Esha Rahmanshah Abrar memamerkan hidup mewah di media sosial.
Sang istri diketahui baru saja membeli mobil merek MG 5 GT Magnify dengan harga Rp 407,9 juta melalui akun Instagramnya. “Masha Allah baru x ini beli mobil gak diniatin gegara terpesona liat mobil kuning di Jalan Lenteng Agung tadi siang,”.
Istri Esha juga pamer tas mewah dan emas sebagai hadiah ulang tahunnya. Terlihat dalam unggahan tersebut ada kertas ucapan berbunyi: “Selamat Hari Bahagia kita myvi, My PRINCES, Mymu, Mywife. I love you to the moon and back. From your Mysa, your kay, your pu, your husband. 2 Maret 2023”
Gaji PNS di Setneg
Gaji PNS di Setneg dan di kementerian atau lembaga lain diatur dalam PP No.15 Tahun 2019 adalah sebagai berikut:
Golongan I
Golongan Ia: Rp1.560.800 - Rp2.335.800;
Golongan Ib: Rp1.704.500 - Rp2.472.900;
Golongan Ic: Rp1.776.600 - Rp2.577.500;
Baca Juga: Gaya Hedon Istri Pegawai Setneg Esha Rahmanshah: Pamer Mobil Mewah hingga Logam Mulia
Golongan Id: Rp1.851.800 - Rp2.686.500.
Golongan II
Golongan IIa: Rp2.022.200 - Rp3.373.000;
Golongan IIb: Rp2.208.400 - Rp3.516.300;
Golongan IIc: Rp2.301.800 - Rp3.665.000;
Golongan IId: Rp2.399.200 - Rp3.820.000.
Berita Terkait
-
Pamer Kemewahan, Kini Akun Instagram Istri Eshah Rahmanshah Abrar Hilang
-
Istrinya Pamer Harta, Pegawai Kemensetneg Esha Rahmansah Abrar Dinonaktifkan
-
Gaduh Istri Pegawai Kemensetneg Hobi Pamer Harta, Beli Mobil Macam Beli Kacang Goreng
-
Pamer Kekayaan, Istri Esha Rahmanshah Kini Dihujat Warganet Hingga Medsosnya Hilang
-
Gaya Hedon Istri Pegawai Setneg Esha Rahmanshah: Pamer Mobil Mewah hingga Logam Mulia
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Jalan Ketiga Lukas Luwarso: Buru Ijazah Asli Jokowi, Bongkar Dugaan 'Operasi' Penutupan Fakta
-
Menunggu Nasib Lima Anggota DPR Nonaktif di Tangan MKD, Hati-hati Publik Marah Bila...
-
Tragis! Dikeroyok Teman Satu Tongkrongan, Luis Tewas di Depan Masjid usai Pesta Miras
-
Zulkifli Hasan Klaim Program MBG Bisa Tingkatkan IQ Anak Indonesia
-
Buron Korupsi E-KTP Paulus Tannos Lawan KPK dari Singapura, Gugat Penangkapan Lewat Praperadilan!
-
Usut 'Borok' Sahroni hingga Eko Patrio, MKD Gandeng Kriminolog hingga Analis Perilaku
-
Sosok Teuku Faisal Fathani: Penemu Alat Pendeteksi Longsor yang Kini Pimpin BMKG
-
Kepala BMKG Diganti: Profesor UGM Teuku Faisal Gantikan Dwikorita, Menhub Peringatkan Hal Ini
-
Perintah Tegas Prabowo Usai Airbus A400M Mendarat: Sulap Jadi Ambulans Udara dan Damkar
-
Bantah Korupsi, Sahroni 'Serang' Balik: yang Teriak Itu Boro-boro Bayar Pajak, Pasti Nunggu Sembako!